cara melakukan lomba berjalan Mendayung di kolam renang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari angkiforang57 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Cara melakukan lomba berjalan Mendayung di kolam renang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teknik olahraga lari dalam air sebenarnya tak jauh berbeda dengan saat Anda lari di darat. Namun, sebaiknya ikuti langkah-langkah berikut ini agar manfaatnya bisa lebih maksimal.

Lakukan pemanasan selama 2 sampai 3 menit untuk menghangatkan tubuh dan mengurangi risiko cedera.

Mulailah dengan berjalan-jalan di air untuk menyesuaikan suhu tubuh Anda dengan air. Jika kaki Anda tidak menapak dasar kolam renang, gunakan bantuan pelampung, rompi, atau papan agar tubuh tetap terapung.

Hindari gerakan mendayung dengan melebarkan jari-jari tangan atau tangan yang ditangkupkan. Kepalkan kedua tangan dan biarkan gerakan kaki Anda mendorong tubuh Anda ke depan.

Setelah terbiasa berjalan di air, mulailah ambil langkah pendek dan agak cepat. Tingkatkan kecepatan berjalan secara perlahan sampai Anda mencoba lari di air.

Perhatikan detak jantung Anda. Ketika mencoba berlari di air, detak jantung akan menurun hingga sepuluh persen daripada saat lari di darat. Namun jangan cemas, lama kelamaan detak jantung Anda akan terbiasa jika sudah rutin melakukannya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh liana3278 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21