4. Mengapa koperasi merupakan bentukusaha yang sesuai dengan karakateristikbangsa Indonesia?

Berikut ini adalah pertanyaan dari zulfianfahri pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Mengapa koperasi merupakan bentukusaha yang sesuai dengan karakateristik
bangsa Indonesia? Jelaskan.

5. Tulislah empat fungsi dan peran koperasi sesuai Pasal 4 UU No. 25 Tahun 1992.

penjelasan soal ada difoto
jawab yaa,yang jawab aku
followback deh~♥~
│▒│ /▒/
│▒│/▒/
│▒ /▒/─┬─┐
│▒│▒|▒│▒│
┌┴─┴─┐-┘─┘
│▒┌──┘▒▒▒│
└┐▒▒▒▒▒▒┌┘
└┐▒▒▒▒┌┘.


4. Mengapa koperasi merupakan bentukusaha yang sesuai dengan karakateristikbangsa Indonesia? Jelaskan.5. Tulislah empat fungsi dan peran koperasi sesuai Pasal 4 UU No. 25 Tahun 1992.penjelasan soal ada difotojawab yaa,yang jawab akufollowback deh~♥~│▒│ /▒/│▒│/▒/│▒ /▒/─┬─┐│▒│▒|▒│▒│┌┴─┴─┐-┘─┘│▒┌──┘▒▒▒│└┐▒▒▒▒▒▒┌┘└┐▒▒▒▒┌┘.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4) Karena koperasi dapat memudahkan masyarakat Indonesia

5) Membangun dan mengembangkan potensi kemampuan ekonomi anggota pada umumnya untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan sosial

berperan serta secara aktif dalam upaya mempertinggi kualitas kehidupan manusia dan masyarakat

memperkokoh perekonomian rakyat sebagai dasar kekuatan dan pertahanan perekonomian nasional dengan koperasi sebagai sokogurunya

berusaha untuk mewujudkan dan mengembangkan perekonomian nasional yang merupakan usaha bersama berdasar atas asas kekeluargaan dan demokrasi ekonomi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naelniel77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21