setiap melakukan sesi latihan olahraga selalu melalui tahap pemanasan latihan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sukursumpeno5 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

setiap melakukan sesi latihan olahraga selalu melalui tahap pemanasan latihan inti dan penanganan pemanasan dilakukan pada latihan awal akhir tengah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Jalan di tempat selama tiga menit, kemudian dilanjutkan dengan jalan ke depan dan ke belakang. Gerakkan lengan Anda ke atas dan ke bawah sesuai irama kaki. Jangan lupa untuk menekuk siku dan mengepalkan tangan saat menggerakkan lengan.

Angkat salah satu kaki dengan posisi lutut menekuk 90 derajat selama setidaknya 30 detik. Upayakan agar lutut menyentuh siku tangan yang berlawanan. Tegakkan punggung dan kencangkan paha. Selesai melakukan pada satu kaki, ganti dengan kaki lain.

Jalan di tempat, kemudian putar bahu ke depan dan ke belakang masing-masing sebanyak delapan hitungan. Ulang hingga 10 kali. Bebaskan tangan kanan dan kiri selama melakukannya.

Berdiri dengan kaki terbuka selebar bahu. Rentangkan kedua tangan ke depan, tekuk lutut, dan turunkan bokong setinggi paha. Tahan beberapa lama dan lepaskan.

Penjelasan:maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sanjayaginting06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21