ada yang bisa jawab?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari flowerrrrrrr pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ada yang bisa jawab?​
ada yang bisa jawab?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Gambar apakah itu?

Gambar itu adalah gambar penebangan hutan secara liar.

2. Apa yang terjadi pada masyarakat akibat kegiatan seperti pada gambar di atas tersebut?

Yang terjadi adalah: Bencana banjir akibat tidak ada daerah resapan air, musim kemarau yang lebih panas dari biasanya karena pohon yang menghasilkan oksigen telah ditebang, dan masyarakat akan digegerkan dengan adanya kedatangan hewan-hewan hutan yang masuk ke permukiman karena rumah hewan-hewan tersebut telah ditebang habis.

3. Lihatlah sekelilingmu! Adakah kegiatan pemanfaatan sumber daya alam yang tidak bertanggung jawab?

(Untuk jawaban ini disesuaikan saja sama kondisi di sekeliling Anda, apakah ada kegiatan pemanfaatan SDA yang tidak bertanggung jawab seperti penebangan hutan secara liar, perburuan dan penyiksaan terhadap hewan langka, menggunakan air dengan boros, menggunakan listrik dengan boros, dll).

4. Adakah dampaknya terhadap kehidupanmu atau kehidupan masyarakat sekitarnya?

Iya (Kalau menurut gambar di atas, dampaknya sama seperti jawaban nomor 2).

5. Menurutmu, apa yang seharusnya Anda lakukan untuk mengurangi dampak negatifnya?

Dengan tidak menebang pohon secara liar, jika sangat diperlukan untuk menebang pohon maka harus menggunakan sistem tebang pilih. Kemudian dengan melaksanakan sosialisasi pada masyarakat akan pentingnya menjaga kelestarian hutan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naumanaman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Jun 22