Berikut ini adalah pertanyaan dari ribkahelena84 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Penyerahan tongkat dilakukan secara menyilang. Artinya pelari 1 dan 3 memegang tongkat dengan tangan kanan. Sedangkan pelari kedua dan keempat menerima dan memegang tongkat menggunakan tangan kiri.
2.Penempatan posisi pelari hendaknya disesuaikan dengan kelebihan dari tiap pelari. Contohnya pelari 1 dan 3 memiliki kemampuan yang handal untuk berlari di tikungan. Sedangkan pelari 2 dan 4 memiliki daya tahan tubuh yang baik sehingga bisa berlari dengan cepat dan kencang.
3.Jarak exchange zona atau daerah pergantian tongkat antara pelari 2, 3 dan 4 harus ditentukan tepat pada saat latihan.
4.Setelah memberi tongkat pada pelari selanjutnya, tidak diperkenankan untuk keluar langsung dari lintasan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agusoleh042 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Jun 21