Buatlah satu program sederhana menggunakan tipe data array​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tthgblk16 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah satu program sederhana menggunakan tipe data array​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nama_larik : Array

[indeks_baris,Indeks_Kolom] of Tipe_Array;

Penjelasan:

Dalam pemrograman, terkadang Anda harus mendeklarasikan banyak variabel dengan nama yang hampir sama, contohnya nomor1, nomor2, … , nomor10, dan seterusnya. Nah, untuk mempersingkat coding yang dibuat, lebih baik Anda menggunakan array. Array (atau larik dalam Bahasa Indonesia) adalah sebuah tipe data bentukan yang terdiri dari sejumlah komponen dengan tipe yang sama.

Dengan menggunakan array, Anda dapat menyimpan banyak data dengan satu nama. Namun, ada beberapa hal yang perlu Anda ketahui tentang array, diantaranya:

Nomor index pada Array selalu dimulai dari nol (0).

Array hanya mampu menyimpan data dengan tipe yang sama. Artinya, semua isi array harus memiliki tipe data yang sama.

Ketika Anda mendeklarasikan array ke dalam compiler, maka perumpamaannya Anda sedang menciptakan sebuah hotel dengan masing-masing nomor kamar yang tersedia. Setelah Anda berhasil mendeklarasikan array, maka Anda bisa mulai memberikan nilai untuk setiap kamar yang tersedia di dalam “hotel” yang tadi Anda buatan.

Tipe-tipe data yang dapat digunakan di dalam array diantaranya sebagai berikut: int, char, double, string, dan boolean.

Array sendiri terdiri dari dua jenis, diantaranya adalah sebagai berikut:

Array satu dimensi, jenis array satu ini dapat Anda asumsikan sebagai sebuah deretan data

Array dua dimensi (multi dimensi), array ini dapat mewakili suatu bentuk tabel atau matriks. Dimana indeks yang pertama menunjukkan baris, lalu indeks yang kedua menunjukkan kolom dari tabel atau matriks.

SEKIAN TERIMGAJI(TERIMAKASIH)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sevonbluegaming dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21