tolong dijawab ya kakak1. Aktivitas gerak dominan dapat dilakukan secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari prasetyoren23 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong dijawab ya kakak1. Aktivitas gerak dominan dapat dilakukan secara ....
2. Tumpuan yang digunakan dalam lompat kelinci adalah....
3.Titik tumpu pada lompat kangkang adalah...
4.Salah satu hal yang lompat harus diperhatikan dalam pembelajaran senam alat adalah....
5.Manfaat dari aktivitas menggantung menggunakan palang adalah....
6.Salah satu cara melakukan latihan menggantung yaitu....
7.Nama lain dari senam irama adalah..
8.Aktivitas pembelajaran gerak langkah kaki dimulai dari...
9.Tahap awal belajar senam ritmik antara lain....
10. Dalam gerakan langkah kaki pada hitungan ke 4 adalah...
II.Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar !
11.Tuliskan cara renang gaya dada !
12.Tuliskan 4 macam - macam penyakit menular !
13.Tulikan macam - macam gaya renang !
14.Singkatan dari apakah NAPZA ?
15.Tuliskan minuman yang memiliki kadar alkohol tinggi !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

I.

1) -

2) Dalam lompat kelinci, tumpuan yang digunakan untuk melompat adalah kedua kaki secara bersamaan.

3) -

4) -

5) Memperkuat otot punggung, lengan, dan bahu. Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya, salah satu manfaat pull up adalah untuk memperkuat otot punggung, lengan, dan bahu.

6) -

7) Senam ritmik disebut rhythmic gymnastics, modern gymnastics atau rhythmic sportive gymnastics.

8) -

9) Tahap pemanasan atau di sebut warming up, Tahap inti atau di sebut core, Tahap penenangan atau di sebut cooling down.

10) Langkah kaki ke belakang.

II.

11) Cara renang gaya dada.

  1. Ambil posisi dengan berdiri menempel di bagian pinggiran kolam renang
  2. Gunakan satu kaki menempel di bagian dinding kolam
  3. Pastikan tubuh dibungkukkan, posisinya menjadi sejajar dengan permukaan air
  4. Pastikan tangan dalam posisi lurus ke arah depan
  5. Doronglah tubuh sekuat tenaga dengan kaki yang menempel di dinding kolam
  6. Luncurkan tubuh ke depan
  7. Kaki, tangan serta tubuh dapat kita posisikan lurus ke arah depan
  8. Sejajarkan kaki dan tangan dengan permukaan air di mana
  9. Lanjutkan dengan menjaga tubuh agar tetap seimbang saat sudah di dalam air

12) Macam-macam penyakit penular.

  1. Influenza
  2. TBC
  3. Muntaber
  4. Cacar air

13) Macam - macam gaya renang.

  1. Renang gaya bebas
  2. Renang gaya dada
  3. Renang gaya punggung
  4. Renang gaya kupu-kupu

14) Napza yang merupakan singkatan dari narkotika, psikotropika, dan zat adiktif.

15) Minuman yang memiliki kadar alkohol tinggi.

  1. Absinth
  2. Devil Springs Vodka
  3. Good ol’ Sailor Vodka 
  4. Sunset Rum 
  5. Balkan 176 Vodka
  6. River Antoine Royale Grenadian Rum
  7. Everclear 
  8. Spirytus Rektyfikowany
  9. Gin
  10. Tequilla
  11. Brandy
  12. Wiski
  13. Vodka
  14. Rum

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RaniyahFarah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21