D. Sikap21. Tangkisan merupakan gerak pembelajaran melaluikontak langsung atas serangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari febianazka7 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

D. Sikap21. Tangkisan merupakan gerak pembelajaran melalui
kontak langsung atas serangan lawan untuk
mengalihkan dan menahan serangan.
Di bawah ini adalah macam - macam gerakan
tangkisan ....
A. tangkisan dalam C. tangkisan silang
B. tangkisan datar D. tangkisan belakang
Daya tahan jantung adalah kemampuan jantung
memompa darah untuk menyuplai oksigen ke seluruh
tubuh dengan cepat dalam jangka waktu lama.
Salah satu manfaat kebugaran jantung adalah ....
A. Jantung menjadi lentur
B. Jantung menjadi kuat
C. Jantung menjadi keras
D. Jantung menjadi lemah
-23 Andi akan berlari mengelilingi lapangan sebelumnya Andi melakukan pemanasan dan peregangan otot tindakan tersebut dilakukan negara a tidak terjadi kecelakaan B tidak terjadi kram otot c tidak terjadi musibah D tidak terjadi masalah ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

21. C tangkisan silang

22. B. Jantung menjadi kuat

23. B. Agar tidak terjadi kram otot

Penjelasan:

Makasih Giat Belajar kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alfarisy1409 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21