Berikut ini adalah pertanyaan dari andaracikakirana pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Halo kakak-!!
Apa kabarnya hari ini? Saya harap baik yaa
Saya ingin membantu menjawab pertanyaan kakak nihh... berikut jawabannya-!!
Dalam permainan sepak bola, teknik mengumpan bola terdiri dari tiga macam, yakni.
Teknik mengumpan bola dengan kaki bagian dalam
Teknik mengumpan bola dengan kaki bagian luar
Teknik mengumpan bola dengan punggung/tempurung kaki
Dalam permainan sepak bola, terdapat beberapa teknik dasar yang harus dikuasai oleh setiap pemain. Salah satu teknik dasar dalam permainan sepak bola adalah teknik mengumpan bola. Teknik mengumpan bola adalah gerakan memberikan bola ke rekan satu tim dengan gerakan tertentu. Teknik mengumpan bola harus dikuasai dengan baik oleh setiap pemain. Pasalnya dalam permainan sepak bola, teknik mengumpan bola juga digunakan untuk menyusun serangan ke daerah pertahanan lawan.
Dalam permainan sepak bola, teknik mengumpan bola terdiri dari tiga macam, yakni.
Teknik mengumpan bola dengan kaki bagian dalam
Teknik mengumpan bola dengan kaki bagian luar
Teknik mengumpan bola dengan punggung/tempurung kaki
Penjelasan:
semoga membantu maaf jika salah^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dracoindo15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Feb 22