1. sebutkan 3 gerak lokomotor dalam permainan sepak bola! 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari syspro07 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

1. sebutkan 3 gerak lokomotor dalam permainan sepak bola!2. sebutkan 3 gerak non lokomotor dalam permainan sepak bola!

3. sebutkan 3 gerak manipulatif dalam permainan sepak bola!

4. sebutkan 3 lemparan dalam permainan kasti!

5. bagaimana cara melakukan teknik lari cepat pada saat mendekati garis finish!

6. sebutkan 3 start dalam lari!

bantu jawab kak, nnti aku kasih jawaban yg terbaik! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Contoh gerak lokomotor dalam sepak bola:

• Berlari untuk mengejar bola.

• Melakukan tekel.

• Melompat.

2. Contoh gerak non-lokomotor dalam sepak bola:

Membungkuk.

Menekuk lutut atau mengayunkan kaki.

Memutar sendi tangan atau kaki.

Menggelengkan kepala untuk melihat bola.

Memutar badan.

3. Contoh gerak manipulatif dalam sepak bola:

• Menendang bola.

• Melempar bola.

• Menangkap bola.

4. Lemparan dalam bola kasti terdiri dari tiga teknik, yakni lemparan bola mendatar, lemparan bola melambung, dan lemparan bola menyusur tanah.

5. Cara memasuki garis finish pada lari cepat adalah: 1. Berlari tanpa mengurangi kecepatan pada jarak 10 meter terakhir. 2. Dada dicondongkan ke depan dengan kedua tangan diayunkan dari bawah ke belakang atau salah satu diputar ke depan ketika mendekati garis finish.

6. •Start jongkok.

• Start melayang.

• Start berdiri (standing start)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fikasusanti71 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22