Berikut ini adalah pertanyaan dari janeetagladys169 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
3. Apa tujuan melakukan awalan dalam lompat jauh?
4. Posisi awal melakukan jalan di tempat adalah?
5. Jonathan Cristie merupakan atlet kebanggaan Indonesia, ia mengikuti cabang olahraga?
Bantu jawab dong
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Pukulan smes pada bola voli dapat dilakukan dengan awalan?
Jawaban :
Dengan berdiri sekitar 2-4 meter di belakang net. Kemudian lakukan beberapa langkah lebar untuk menuju ara bola.
2. Apa yang dimaksud dengan gerak dasar manipulatif? Sebutkan Contohnya!
Jawaban :
Gerak Manipulatif merupakan Gerakan yang memakai sebuah alat bantu. Gerak manipulatif adalah gerak yang melibatkan penguasaan terhadap sebuah objek seperti menangkap, melempar, dan bergerak bersama.
Contoh Gerakan Manipulatif, Yaitu :
- Melempar Bola
- Menangkap Bola
- Menendang Bola.
3. Apa tujuan melakukan awalan dalam lompat jauh?
Jawaban :
Tujuannya untuk memperoleh untuk mendapatkan kecepatan yang maksimal agar dapat melakukan tolakan dengan kekuatan penuh.
4. Posisi awal melakukan jalan di tempat adalah?
Jawaban :
Sikap awalnya berdiri tegak dengan pandangan ke depan.
5. Jonathan Cristie merupakan atlet kebanggaan Indonesia, ia mengikuti cabang olahraga?
Jawaban :
Cabang Olahraga Bulutangkis,
Jonatan Christie adalah pemain Bulu Tangkis Tunggal Putra Indonesia.
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rahmaaliyaramadhani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 15 Mar 22