Jelaskan pengertian LEMAK menurut pengetahuan yang kamu ketahui!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dafibilalr pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan pengertian LEMAK menurut pengetahuan yang kamu ketahui!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Lemak adalah zat makanan bersifat organik yang dapat diperoleh dari tumbuh-tumbuhan dan hewan. Lemak disebut juga lipida adalah salah satu nutrisi yang dibutuhkan tubuh. Lemak adalah zat organik yang mengandung unsur C, H, O, dan terkadang P dan N. Lemak tidak dapat larut dalam air namun larut dalam eter dan kloroform.maaf kalo salah... jadikan jawaban tercerdas,gak maksa... :v

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlvinPutra657 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Jan 22