Berikut ini adalah pertanyaan dari gryshellaaulia pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
Komponen dalam prinsip RICE yangdilakukan dengan meninggikan posisi
atau mengubah posisi ke yang lebih
tinggi dari posisi jantung sehingga
terjadi aliran ke bawah disebut ....
a. ice
C. rest
b. compression d. elevation
irir
Formuk dalam kategori
atau mengubah posisi ke yang lebih
tinggi dari posisi jantung sehingga
terjadi aliran ke bawah disebut ....
a. ice
C. rest
b. compression d. elevation
irir
Formuk dalam kategori
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D.elevation
Penjelasan:
Elevation: Posisikan bagian yang cedera lebih tinggi dari posisi jantung, hal ini untuk mengurangi aliran darah ke bagian cedera sehingga meminimalisir rasa nyeri dan bengkak.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anitahesti14 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Aug 21