Berikut ini adalah pertanyaan dari atikahzahra7g pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
2. sit up =
3. back up =
4. jogging =
tolong bantu ya kak(^3^♪
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Push up adalah suatu jenis senam kekuatan yang berfungsi untuk menguatkan otot bisep maupun trisep.push up juga dapat membuat bentuk tubuh menjadi ideal seperti tubuh yang kekar, tubuh yang bebas dari selulit, tubuh ideal dan lain-lain.
2.Sit up adalah sebuah latihan penguatan perut yang bertujuan untuk memperkuat otot-otot perut dan mengurangi lemak tubuh serta meningkatkan massa otot tanpa lemak. Selain untuk menguatkan otot-otot tersebut, sit-up exercise juga dapat memetabolisme lemak pada bagian perut sehingga lingkar perut berlebih dapat diatasi
3.back-up merupakan salah satu pilihan gerakan latihan yang umum dilakukkan untuk meningkatkan kekuatan otot. Tahapan gerak latihan back-up berpusat pada otot di sisi tubuh bagian belakang serta lengan dan dilakukan dalam posisi tubuh sepenuhnya berada telungkup di permukaan lantai atau matras.
4.Jogging adalah satu bentuk aktivitas lari yang dilakukan dengan kecepatan lambat atau santai. Banyak orang melakukan jogging karena olahraga ini mudah dilakukan dan tidak memerlukan biaya yang mahal. Tujuan utama jogging adalah untuk meningkatkan kebugaran tubuh dengan lebih sedikit tekanan pada tubuh.
#semoga membantu kak
note:kalau kepanjangan bisa di ringkas lagi ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dvdsdria dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 29 Dec 21