Berikut ini adalah pertanyaan dari Sarangheyo pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Pelempar berada di titik awal dalam memulai awalan. Dengan posisi berdiri sambil memegang roket dengan di angkat menggunakan salh satu tangan dan posisi lengan yang memegang roket tersebut ditekuk.
2. Awali gerakan dengan berjalan pelan maupun cepat. Dan berlari dengan membawa roket menuju garis batas lemparan.
3. Dengan berada di depan garis batas lemparan, posisi kaki kiri di belakang garis batas. Dengan demikian, tangan membawa roket di tarik ke belakang dan kaki bertumpu dibelakang, sampai roket siap untuk di lempar.
Penjelasan:
Sama seperti jawaban
- Semoga membantu! -
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Elvira406 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 30 Jun 22