Berikut ini adalah pertanyaan dari paulinsasikome pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Gerak tumpuan kaki:
1. Pada saat berjalan, bagian kaki yang harus dijejakkan adalah tepat pada tumit, dengan posisi jari kaki terangkat tinggi dari tanah.
2. Kemudian, turunkan jari kaki sampai telapak kaki menyentuh lantai.
3. Saat telapak kakinya menyentuh tanah, kaki yang lainnya bertumpu di lantai pada bagian jari.
4. Ulangi terus gerakan ini.
Gerak tumpuan kaki:
1. Pada saat berjalan, bagian kaki yang harus dijejakkan adalah tepat pada tumit, dengan posisi jari kaki terangkat tinggi dari tanah.
2. Kemudian, turunkan jari kaki sampai telapak kaki menyentuh lantai.
3. Saat telapak kakinya menyentuh tanah, kaki yang lainnya bertumpu di lantai pada bagian jari.
4. Ulangi terus gerakan ini.
Gerak ayunan lengan:
1. Siku ditekuk membentuk 90⁰.
2. Posisi tangan saat mengayun ke depan tidak melebihi dada.
3. Siku merapat dengan pinggang.
4. Saat lengan mengayun ke belakang, posisi lengan tidak melewati bagian tengah tubuh.
5. Tangannya dikepal rileks.
Gerak pinggul:
1. Pinggang dirasakan seakan-akan menjadi pangkal gerakan.
2. Ayunkan kaki saat melangkah dengan gerakan dimulai dari atas pinggul. Pastikan pinggul bebas bergerak maju secara rileks mengiringi gerakan kaki.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nuralifiatriandini dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21