1. kebudayaan nasional harus selalu dijaga dengan baik karena dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinahutabarat60 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. kebudayaan nasional harus selalu dijaga dengan baik karena dapat menguatkan jati diri dan ideologi bangsa penulisan kata tidak baku yaitu pada kata?2. Makna kata "jati diri" pada kalimat tersebut adalah?
3. lagu Indonesia pusaka adalah lagu wajib nasional dengan tangga nada...
4. Contoh budaya IndoNesia adalah...
5. Contoh sikap menghargai keragaman yang ada di negara Indonesia adalah...



Tolong dijawab nanti sore dikumpulkan...(^^)=_= ada PPKn dan SBDP nya juga ...

semoga dijawab cepat...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Kalimat "Kebudayaan Nasional harus selalu dijaga dengan baik karena dapat menguatkan jati diri dan ideologi bangsa" adalah kalimat yang sudah baku penulisannya, kecuali penggunaan huruf kapital yang kurang tepat yaitu pada awal kalimat harus menggunakan huruf kapital.
  2. Makna kata "jati diri" pada kalimat tersebut berdasar kbbi adalah keadaan atau ciri khusus seseorang atau identitas
  3. Lagu Indonesia Pusaka adalah lagu wajib nasional dengan tangga nada Diatonis Minor atau tangga nada minor merupakan tangga nada bernuansa sedih dan melankolis
  4. Contoh budaya Indonesia adalah tarian, pakaian adat, rumah adat, lagu daerah, dan lain-lain. Contohnya adalah Tari Kecak, Tari Gambyong, Tari Saman, Rumah Honai, Rumah Gadang, pakaian adat Jakarta, pakaian adat Gorontalo, dan budaya lainnya
  5. Contoh sikap menghargai keragaman yang ada di negara Indonesia adalah dengan bersahabat secara rukun dengan teman atau tetangga dengan agama/suku/budaya yang berbeda dengan kita, tidak mengganggu ibadah atau adat mereka, dan lain sebagainya.

Pembahasan

Indonesia memiliki budaya dan adat yang sangat beragam. Oleh sebab itu kita sebagai warga negara yang baik harus menjaga kebergaman itu dengan warga negara Indoensia lain yang berbeda agama maupun budayanya.

Pelajari lebih lanjut

keragaman yomemimo.com/tugas/14098537

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farhanpratamax dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22