penjualan beras di sebuah toko beras selama satu minggu Senin

Berikut ini adalah pertanyaan dari arofahfawza3 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

penjualan beras di sebuah toko beras selama satu minggu Senin hasil penjualan 150 kilo Selasa hasil penjualan 90 kilo Rabu hasil penjualan 130 kg Kamis hasil penjualan 80 kg Jumat hasil penjualan 120 kilo Sabtu hasil penjualan 160 kg Minggu hasil penjualan 180 kg buatlah diagram gambar dari data tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Senin    ️️️️️️️️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

Selasa   ️️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

Rabu     ️️️️️️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

Kamis    ️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

Jumat   ️️️️️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

Sabtu   ️️️️️️️️️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

Minggu ️️️️️️️️️️️️️️️️️️⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕⊕

⊕️ = 10 Kilogram

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diagram dibagi menjadi beberapa bentuk, yakni:

-diagram batang (disajikan dalam bentuk batangan)

-diagram garis (disajikan dengan mengunakan garis)

- diagram gambar (disajikan dengan menggunakan gambar atau simbol)

- diagram lingkaran (disajikan dalam bentuk lingkaran)

Dalam soal ini, kita diminta untuk menyajikan penjualan beras per kilogram dalam bentuk diagram gambar. Kita dapat menggunakan gambar atau simbol apapun yang dapat mewakili persoalan di atas. Dalam jawaban ini penulis menggunakan simbol logic hanya untuk mewakili 10 kilogram beras dan tidak bermakna logic pada umumnya. Untuk membuat tabel lebih rapih, dapat menggunakan garis pemisah.

Pelajari lanjut tentang diagram-diagram pada yomemimo.com/tugas/39821398

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Jun 22