tolong aku berapa panjang busur=berapa luas juring yang terbentuk=​

Berikut ini adalah pertanyaan dari airdropfufjd4fxgc pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong aku

berapa panjang busur=

berapa luas juring yang terbentuk=​
tolong aku berapa panjang busur=berapa luas juring yang terbentuk=​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Luas juring lingkaran tersebut adalah C. 115,5 cm².

××××××××××××××××××××××××××××××××××××

»Pendahuluan«

Lingkaran adalah salah satu bangun datar yang tidak memiliki sudut. Bagian bagian lingkaran yaitu:

  1. Diameter; Garis lurus di tengah lingkaran yang membentang dari ujung ke ujung sisi lingkaran
  2. Jari jari; Garis lurus yang membentang dari titik pusat ke suatu sisi lingkaran
  3. Tali Busur; Garis yang membatasi daerah tembereng
  4. Busur; Garis lengkung yang membatasi daerah tembereng
  5. Apotema; Garis yang menghubungkan dari titik pusat ke tali busur
  6. Titik pusat; Titik tengah lingkaran
  7. Tembereng; Bagian pinggiran lingkaran yang dibatasi tali busur dan busur
  8. Juring; Daerah yang dibatasi oleh 2 jari jari dan busur

Rumus:

  • Luas Lingkaran: π x r x r
  • Keliling Lingkaran: π x d atau 2 x π x r

(r = jari jari, d = diameter)

π memiliki nilai:

  • 3,14 jika angka jari jari atau diameter bukan kelipatan 7
  • 22/7 (22 per 7) jika angka jari jari atau diameter termasuk kelipatan 7

××××××××××××××××××××××××××××××××××××

»Pembahasan«

Diketahui:

• Jari jari 21 cm

• Sudut pusat 30°

Ditanya:

• Luas Juring

Penyelesaian:

\to\sf \frac{sudut}{360} \times luas \: lingkaran

\to\sf \frac{\cancel{30}}{\cancel{360}} \times \pi \times r \times r

\to\sf \frac{1}{12} \times \frac{22}{\cancel7} \times \cancel{21} \times 21

\to\sf \frac{1}{12} \times 22 \times 3 \times 21

\to\sf \frac{1}{12} \times 22 \times 63

\to\sf \frac{1}{12} \times 1.386

\sf = 115.5 \: {cm}^{2}

»Kesimpulan«

Jadi, luas juring lingkaran tersebut adalah C. 115,5 cm².

»Pelajari Lebih Lanjut«

• Soal luas lingkaran beserta kunci jawabannya:

yomemimo.com/tugas/23893657

• Soal keliling lingkaran beserta kunci jawabannya:

yomemimo.com/tugas/10656049

• Soal luas juring lainnya:

yomemimo.com/tugas/14270725

»Detail Jawaban«

‹› Mapel: Matematika

‹› Kelas: 8

‹› Materi: Lingkaran

‹› Kode Soal: 2

‹› Kode Kategorisasi: 8.2.7

‹› Kata Kunci: Lingkaran, Juring

Semoga Bermanfaat dan Membantu :)

Jawaban:Luas juring lingkaran tersebut adalah C. 115,5 cm².××××××××××××××××××××××××××××××××××××»Pendahuluan«Lingkaran adalah salah satu bangun datar yang tidak memiliki sudut. Bagian bagian lingkaran yaitu:Diameter; Garis lurus di tengah lingkaran yang membentang dari ujung ke ujung sisi lingkaranJari jari; Garis lurus yang membentang dari titik pusat ke suatu sisi lingkaranTali Busur; Garis yang membatasi daerah temberengBusur; Garis lengkung yang membatasi daerah temberengApotema; Garis yang menghubungkan dari titik pusat ke tali busurTitik pusat; Titik tengah lingkaranTembereng; Bagian pinggiran lingkaran yang dibatasi tali busur dan busurJuring; Daerah yang dibatasi oleh 2 jari jari dan busurRumus:Luas Lingkaran: π x r x rKeliling Lingkaran: π x d atau 2 x π x r(r = jari jari, d = diameter)π memiliki nilai:3,14 jika angka jari jari atau diameter bukan kelipatan 722/7 (22 per 7) jika angka jari jari atau diameter termasuk kelipatan 7××××××××××××××××××××××××××××××××××××»Pembahasan«Diketahui:• Jari jari 21 cm• Sudut pusat 30°Ditanya:• Luas JuringPenyelesaian:[tex]\to\sf \frac{sudut}{360} \times luas \: lingkaran[/tex][tex]\to\sf \frac{\cancel{30}}{\cancel{360}} \times \pi \times r \times r[/tex][tex]\to\sf \frac{1}{12} \times \frac{22}{\cancel7} \times \cancel{21} \times 21[/tex][tex]\to\sf \frac{1}{12} \times 22 \times 3 \times 21[/tex][tex]\to\sf \frac{1}{12} \times 22 \times 63[/tex][tex]\to\sf \frac{1}{12} \times 1.386[/tex][tex]\sf = 115.5 \: {cm}^{2} [/tex]»Kesimpulan«Jadi, luas juring lingkaran tersebut adalah C. 115,5 cm².»Pelajari Lebih Lanjut«• Soal luas lingkaran beserta kunci jawabannya:https://brainly.co.id/tugas/23893657• Soal keliling lingkaran beserta kunci jawabannya:https://brainly.co.id/tugas/10656049• Soal luas juring lainnya:https://brainly.co.id/tugas/14270725»Detail Jawaban«‹› Mapel: Matematika‹› Kelas: 8‹› Materi: Lingkaran‹› Kode Soal: 2‹› Kode Kategorisasi: 8.2.7‹› Kata Kunci: Lingkaran, JuringSemoga Bermanfaat dan Membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OurSystem01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22