Berikut ini adalah pertanyaan dari senandungjingga89 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
1,2,3,5 aja ok
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Jawaban : Wawancara Fomal
2. Jawaban : wawancara yang sudah tersusun secara sistematis dan lengkap untuk pegumpulan datanya.
3. Jawaban :
- Batu Bara
- Panas Bumi
- Tenaga Surya
4. Jawaban : Untuk Menghasilkan Energi Listrik
5. Jawaban :
- Energi Matahari
- Energi Angin
- Energi Panas Bumi
- Energi Air
- Energi Ombak Laut
- Energi Petir
Penjelasan:
1. Penjelasan : sebuah prosedur sistematis untuk menggali informasi mengenai responden dengan kondisi dimana satu set pertanyaan ditanyakan dengan urutan yang telah disiapkan oleh pewawancara dan jawabannya direkam dalam bentuk yang terstandardisasi.
2. Penjelasan : Wawancara tak terstruktur Wawancara tidak terstruktur adalah wawancara yang bebas dimana peneliti tidak menggunakan pedoman wawancara yang sudah tersusun secara sistematis dan lengkap untuk pegumpulan datanya. Pedoman yang digunakan hanya berupa garis-garis besar permasalahan
3. Penjelasan :
- Batu Bara : Batu bara bisa banget dimanfaatkan, dan sangat mudah ditemukan. Tapi kekurangannya adalah kita butuh lubang yang besar untuk bisa memanfaatkan batu bara dan itu bisa memakan biaya besar serta tempat yang memadai. Selain itu, hasil pembakaran yang menimbulkan asap yang menyebabkan polusi udara.
- Panas Bumi : Panas bumi juga bisa dijadikan sebagai sumber energi. Kelebihan dari panas bumi adalah ia nggak pernah habis. Hal itu yang membedakannya sama minyak dan batu bara. Namun sayangnya tidak banyak tempat yang bisa dibangun untuk menghasilkan energi dari sumber ini.
- Tenaga Surya : Energi yang tak terbatas ini juga bisa digunakan sebagai sumber tenaga listrik. Hanya saja perlu biaya yang mahal untuk bisa membangun reaktornya. Faktor cuaca juga menjadi salah satu hambatannya.
4. Penjelasan : Putaran kincir mengandalkan kekuatan hembusan angin. Tenaga hasil perputaran kincir tersebut bisa dimanfaatkan untuk memompa air untuk mengairi sawah atau menggiling biji-bijian. Di masa modern seiring perkembangan zaman kincir angin digunakan untuk menghasilkan energi listrik.
5. Penjelasan : Namun mungkin saja ada diantara kamu yang daerahnya belum terjangkau energi listrik artinya masih menggunakan energi lain dalam kesehariannya. Energi yang biasa diggunakan misalnya yaitu minyak bumi dan gas. Tahukah kamu kalau minyak bumi dan gas alam adalah suatu sumber energi yang tidak dapat diperbarui? Penggunaan sumber energi ini dalam kehidupan sehari-hari cakupannya sangat luas contohnya digunakan sebagai sumber energi yang banyak digunakan untuk keperluan rumah tangga misalnya untuk lampu penerangan, memasak, kendaraan bermotor, dan industri.
Jika minyak bumi dan bahan bakar fosil lainnya habis, maka kita akan kehilangan sumber energi yang menghasilkan hampir 70% listrik dunia, pestisida dan pupuk yang penting untuk pertanian, plastik yang menjadi bahan baku berbagai benda mulai dari mainan, bungkus makanan, sampai pesawat terbang, dan juga berbagai bahan kimia yang membentuk dunia modern kita seperti obat-obatan, bahan pengawet, pewarna yang sebagian besar dibuat dari minyak dan batu bara.
Minyak bumi telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan bagi manusia, karena minyak bumi merupakan energi terbesar. Habisnya minyak bumi akan menjadi bencana bagi manusia. Karena selama ini minyak bumi telah mendukung pertumbuhan manusia mulai kurang dari 1 miliar ke 7 miliar dalam 200 tahun. Habisnya minyak bumi adalah sesuatu yang tidak terhindar, karena mereka adalah sumber daya alam yang terbatas dan tidak dapat diperbarui.
Oleh karena itu diperlukan suatu cara untuk mengurangi ketergantungan kita terhadap minyak bumi, kita harus bisa berpikir bagaimana kita bisa mengunakan energi alternatif untuk keperluan kehidupan manusia.
Energi alternatif adalah energi yang digunakan untuk menggantikan energi dari minyak bumi atau bahan bakar fosil. Terdapat bermacam-macam contoh energi alternatif yang tersedia di alam, seperti energi matahari, energi angin, energi air, dan energi panas bumi, energi petir, energi sampah, energi ombak laut, dan lainnya. Namun, berkat majunya pemahaman manusia tentang energi, sumber energi alternatif kian bertambah.
Kita sangat memerlukan energi alternatif ini untuk mengganti sumber-sumber energi yang mulai habis. Sedangkan energi alternatif tidak akan habis, meskipun terus menerus digunakan. Nah, pada materi bahan belajar interaktif kali ini, kamu akan lebih mengenal tentang sumber-sumber energi listrik alternatif.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HelloGuys01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 08 Aug 22