= b. Jika PQ = 25 cm, OR = 9

Berikut ini adalah pertanyaan dari ummikalsyum79 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

= b. Jika PQ = 25 cm, OR = 9 cm, RS = 6 cm, SV = 8 cm, dan UV = 8 cm, maka 8 tentukanlah panjang VR, PV, dan TS .​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban

luas PQRS adalah 234 cm2

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Karena Trapesium PTUV sebangun dengan trapesium PQRS, maka perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama. Sehingga panjang SR dapat ditentukan dengan cara berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell SR over VU end cell equals cell SP over VP end cell row cell SR over 6 end cell equals cell 12 over 8 end cell row SR equals cell fraction numerator 6 times 12 over denominator 8 end fraction end cell row blank equals cell 9 space cm end cell end table

Selanjutnya dengan cara yang sama panjang PQ dapat ditentukan sebagai berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell PQ over PT end cell equals cell SP over VP end cell row cell PQ over 20 end cell equals cell 12 over 8 end cell row PQ equals cell fraction numerator 12 times 20 over denominator 8 end fraction end cell row blank equals cell 30 space cm end cell end table

Luas PQRS dapat ditentukan dengan cara berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell straight L subscript trapesium end cell equals cell 1 half cross times open parentheses SR plus PQ close parentheses cross times SP end cell row blank equals cell fraction numerator 1 over denominator up diagonal strike 2 end fraction cross times open parentheses 9 plus 30 close parentheses cross times stack up diagonal strike 12 with 2 on top end cell row blank equals cell 39 cross times 6 end cell row blank equals cell 234 space cm squared end cell end table

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rakhaanugrah70 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22