pada saat PTM setiap siswa wajib melakukan pengecekan suhu sebelum

Berikut ini adalah pertanyaan dari riyanto13ha pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

pada saat PTM setiap siswa wajib melakukan pengecekan suhu sebelum masuk ke kelas berikut ini data 10 siswa yang pertama kali masuk yang tercatat oleh mesin suhu 36,4 derajat Celsius 36,2 derajat Celsius 37,1 derajat Celsius 35,8 derajat Celsius 36,8 derajat Celsius 35,5 derajat Celsius 36,1 derajat Celsius median dari data suhu tersebut adalah....plisss jawab mAU dikumpulkan besok plisss ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

36,2° C

Penjelasan dengan langkah-langkah:

langkah 1 :

urutkan dahulu angkanya dari terkecil

35,5 . 35,8 . 36,1 . 36,2 . 36,4 . 36,8 . 37,1

langkah 2 :

cari nilai tengah dalam data tersebut.

dan nilai tengah nya adalah :

36,2

kesimpulan :

jadi median dari data tersebut adalah 36,2° C

penjelasan median :

Median merupakan nilai tengah setelah data diurutkan. salah satu caranya ada lah mengurutkan data dari yang terkecil hingga terbesar. setelah itu di cari nilai tengah nya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Anggraenidebby dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 Aug 22