Besar ∠A3 = besar ∠B1 (lihat gambar) karena ….. *bertolak

Berikut ini adalah pertanyaan dari nevanrws pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Besar ∠A3 = besar ∠B1 (lihat gambar) karena ….. *bertolak belakang
berseberangan luar
sehadap
sepihak luar​
Besar ∠A3 = besar ∠B1 (lihat gambar) karena ….. *bertolak belakangberseberangan luarsehadapsepihak luar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Besar ∠A3 = besar ∠B1 karena sehadap.

Sudut sehadap adalah sudut yang menghadap ke arah yang sama dan berada pada sisi yang sama dari garis sejajar.

Pembahasan

Sudut dan garis sejajar

Sudut adalah sebuah area yang dibentuk oleh perpotongan 2 buah garis.

Garis-garis sejajar adalah garis-garis yang tidak akan pernah bertemu walaupun diperpanjang.

Pada dua buah garis sejajar yang dipotong oleh sebuah garis dapat berlaku sifat-sifat khusus pada sudut yang dibentuknya, yaitu

  • Sudut Sehadap: sudut-sudut yang tidak berdekatan pada sisi yang sama terhadap garis sejajar yang dipotong. Sudut sudut ini memiliki besar sudut yang sama.
  • Sudut Berseberangan (dalam/luar): sudut-sudut (dalam /luar) yang tidak berdekatan pada sisi garis sejajar yang dipotong. Sudut sudut ini memiliki besar sudut yang sama.
  • Sudut Sepihak (dalam/luar): sudut sudut (dalam /luar) yang terletak pada sisi yang sama. Pasangan sudut sudut ini berjumlah 180°.

Pelajari lainnya:

Pembahasan Soal menentukan besar sudut

yomemimo.com/tugas/31075768

yomemimo.com/tugas/27127863

yomemimo.com/tugas/22672216

Detail Jawaban

Kelas: 7

Mapel: matematika

Materi: Garis dan Sudut

Kode kategorisasi: 7.2.7

Besar ∠A3 = besar ∠B1 karena sehadap.Sudut sehadap adalah sudut yang menghadap ke arah yang sama dan berada pada sisi yang sama dari garis sejajar.PembahasanSudut dan garis sejajarSudut adalah sebuah area yang dibentuk oleh perpotongan 2 buah garis.Garis-garis sejajar adalah garis-garis yang tidak akan pernah bertemu walaupun diperpanjang.Pada dua buah garis sejajar yang dipotong oleh sebuah garis dapat berlaku sifat-sifat khusus pada sudut yang dibentuknya, yaituSudut Sehadap: sudut-sudut yang tidak berdekatan pada sisi yang sama terhadap garis sejajar yang dipotong. Sudut sudut ini memiliki besar sudut yang sama.Sudut Berseberangan (dalam/luar): sudut-sudut (dalam /luar) yang tidak berdekatan pada sisi garis sejajar yang dipotong. Sudut sudut ini memiliki besar sudut yang sama.Sudut Sepihak (dalam/luar): sudut sudut (dalam /luar) yang terletak pada sisi yang sama. Pasangan sudut sudut ini berjumlah 180°.Pelajari lainnya:Pembahasan Soal menentukan besar sudut https://brainly.co.id/tugas/31075768https://brainly.co.id/tugas/27127863https://brainly.co.id/tugas/22672216Detail JawabanKelas: 7Mapel: matematikaMateri: Garis dan SudutKode kategorisasi: 7.2.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diansyl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22