Tentukan nilai rata - rata dari diagram di samping !bantu

Berikut ini adalah pertanyaan dari ddasinah880 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tentukan nilai rata - rata dari diagram di samping !
bantu jawab ya kak​
Tentukan nilai rata - rata dari diagram di samping !bantu jawab ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Rata-rata diagram di atas adalah 6,8667.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diagram merupakan suatu bentuk penyajian data yang digunakan untuk mempermudah pembaca dalam memahami data. Berdasarkan cara penyajiannya, diagram dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu:

  • Diagram lingkaran
  • Diagram batang
  • Diagram garis
  • Diagram venn

Dalam sebuah diagram erat kaitannya dengan rata-rata. Rata-rata merupakan bilangan yang mewakili keseluruhan data. Rumus untuk rata-rata adalah:

Rata-rata = \frac{x1.n1+x2.n2+x3.n3+...+xn.n}{n1+n2+n3+...+n}

Dengan:

  • x adalah nilai yang diketahui.
  • n adalah frekuensi.

Diketahui:

  • Frekuensi nilai 5 adalah 4.
  • Frekuensi nilai 6 adalah 8.
  • Frekuensi nilai 7 adalah 9.
  • Frekuensi nilai 8 adalah 6.
  • Frekuensi nilai 9 adalah 3.

Ditanya:

Rata-rata?

Jawab:

Rata-rata = \frac{x1.n1+x2.n2+x3.n3+...+xn.n}{n1+n2+n3+...+n}

Rata-rata = \frac{5.4+6.8+7.9+8.6+9.3}{4+8+9+6+3}= \frac{206}{30} = 6,8667

Sehingga dapat kita ketahui rata-rata diagram di atas adalah 6,8667.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang rata-rata pada yomemimo.com/tugas/15795190

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22