16. Cara pertama yang dilakukan oleh iblis untuk menjauhkan Nabi

Berikut ini adalah pertanyaan dari asyifaayuningdias pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

16. Cara pertama yang dilakukan oleh iblis untuk menjauhkan Nabi Ayub dari Allah adalah .....a menggoda
b. membujuk
C. Memfitnah
d. menghancurkan
17. "Andai Allah Swt. mengetahui kebaikan Ayub, ia tidak akan tertimpa musibah ini."
Kalimat di atas disampaikan oleh ..... Nabi Ayub as.
a. Isteri
b. iblis
C. malaikat
d. saudara
18. Ketika Allah mengetahui bahwa iblis hendak menggoda Nabi Ayub as., Allah pun .....
a. menghalanginya
b. menghentikannya
c. memusnahkannya
d. menyilakannya
19. Saat istri Nabi Ayub as. hendak meninggalkannya, lalu ia berdoa kepada Allah dan mengetahui bahwa istrinya telah .....
A. tidak mencintainya
b. membencinya
c. dihasut setan
d. dihasut saudaranya
20. Ujian pertama yang diterima Nabi Ayub as. adalah .....
A. Anak saleh yang meninggal
b. ditinggal isterinya
c. kemiskinan
d. penyakit keras ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

16.A.Menggoda

17.B.iblis

18.B.menghentikannya

19.C.dihasut setan

20.D.penyakit keras

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh np909554 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22