tentukan mean, median, modus, kuartiljangkauan dan jangkauan antar kuartil dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari itszas pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tentukan mean, median, modus, kuartiljangkauan dan jangkauan antar kuartil dari data 3,4,5,7,4,3,8,4,2​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

 \bold{jawaban}

Data:

3,4,5,7,4,3,8,4,2

1.Mean:

 \bold \pink{\frac {jumlah \: data}{banyak \: data} }

 = \frac{3 + 4 + 5 + 7 + 4 + 3 + 8 + 4 + 2}{9}

 = \frac{40}{9} = 40 \div 9 = 4.4

Jadi meannya atau rata-rata nya adalah 4,4

2.Median:

urutkan dulu datanya:

2,3,3,4,4,4,5,7,8

Nilai yang berada di tengah yaitu 4,jadi mediannya adalah 4

3.Modus:

  • angka 2 ada 1 data
  • angka 3 ada 2 data
  • angka 4 ada 3 data
  • angka 5 ada 1 data
  • angka 7 ada 1 data
  • angka 8 ada 1 data

Cari yang paling banyak.data diatas yang paling banyak yaitu 4.jadi modusnya adalah 4

4.Jangkauan:

urutkan terlebih dahulu:

2,3,3,4,4,4,5,7,8

 \bold \blue{rumus = x \:max - x \: min}

atau nilai terbesar dikurangi nilai terkecil

 = 8 - 2 = 6

Jadi jangkauannya adalah 6

5.Jangkauan antarkuartil:

Urutkan data:

2,3,3,4,4,4,5,7,8

Bagi sisi kanan dan kiri secara sama

jadi di sebelah kiri=2,3,3,4

Dan di sebelah kanan:4,,5,7,8

untuk di tengah tidak usah

di sebelah kiri dibagi dua lagi,yaitu 2 dan 3.dan 3 dan 4.dan nilai Q1 ada di antara 3 dan 3 maka:

\frac{3 + 3}{2} =\frac{6}{2} = 3

Jadi nilai Q1 adalah 3

di sebelah kanan juga dibagi 2 yaitu 4 dan 5.dan 7 dan 8.dan nilai Q3 berada di antara 5 dan 7.maka:

\frac{5 + 7}{2} = \frac{12}{2} = 6

jadi nilai Q3 adalah 6

 \bold \blue{rumus = Q3 - Q1}

 = 6 - 3 = 3

Jadi jangkauan antar kuartil adalah 3

  • Semoga bermanfaat
  • maaf jika salah

{ \mathcal \color{purple}{{ \pink{ \underline{ \purple{ \underline \bold{ \pink{S} \bold \color{violet}{i \bold{ \pink{t} \bold \color{violet}{i \bold{ \pink{F} \bold \color{violet}{a \bold{ \pink{t} \bold \color{violet}{i \bold{ \pink{m} \bold \color{violet}{a \bold{ \pink{h} \bold \color{violet}}}}}}}}}}}}}}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitifatimah770836 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 Aug 22