Sebuah restoran menyajikan beberapa menu dari bahan dasar ikan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Linaagustink4080 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah restoran menyajikan beberapa menu dari bahan dasar ikan dan daging ayam. diambil sampel 15 pengunjung, ternyata 3 pengunjung memilih ikan dan 12 lainya memilih daging ayam. jika taraf nyata yang digunakan adalah 5%, tentukan peluang populasi pengunjung yang memesan ikan kurang dari 40%.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peluang populasi pengunjung yang memesan ikan kurang dari 40% adalah 0,056.

Penjelasan:

Sifat dasar percobaan dapat dijelaskan dalam pernyataan berikut, yakni

  • Setiap jenis percobaan memiliki kemungkinan hasil atau kejadian/kejadian, dan
  • Sulit untuk menentukan hasil yang tepat dari setiap percobaan.

Ruang sampel (S) adalah sekumpulan kemungkinan hasil eksperimen. Titik sampel adalah anggota dari ruang sampel, tetapi kumpulan  titik sampel disebut kejadian. Kejadian merupakan himpunan bagian dari ruang sampel.

Diketahui :

p_{0} (taraf muka) = 40% = 0,4

n (banyaknya sampel) = 15

p = \frac{3}{15}\\p = 0,2

Peluang populasi pengunjung yang memesan ikan kurang dari 40% dengan persamaan

z = \frac{p-p_{0}}{\sqrt{\frac{p_{0}(1-p_{0})}{n}}}

z = \frac{0,2-0,4}{\sqrt{\frac{0,4(1-0,4)}{15}}}

z = \frac{-0,2}{\sqrt{0,016}}

z = -1,59

P ( z < -1,59 ) = 0,056

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi tentang peluang, pada: yomemimo.com/tugas/272266

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22