Berikut ini adalah pertanyaan dari shabrinapm7489 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Muncul online shop seiring meningkatnya pengguna internet memudahkan masyarakat memenuhi kebutuhannya. Hal ini merupakan faktor pendorong globalisasi yang ditandai oleh kegiatan perekonomian yang berbasis pengetahuan.
Pembahasan
Menurut KBBI, globalisasi merupakan proses masuknya ke ruang lingkup dunia. Adanya globalisasi menyebabkan masyarakat dunia dapat menjangkau satu dengan yang lainnya. Beberapa faktor pendorong terjadinya globalisasi:
- Pesatnya pengembangan teknologi komunikasi
Pengembangan teknologi komunikasi yang pesat dapat mempercepat globalisasi di dunia. Dengan demikian, anak usia sekolah ningga usia kerja dapat memanfaatkan teknologi komunikasi dan informasi dalam mengakses ilmu dan data.
- Integrasi ekonomi dunia
Perekonomian global tidak hanya didasarkan pada pertanian atau industri, tetapi didominasi perekonomian tanpa bobot (weightless economy) dan tidak berwujud (intangible economy). Perekonomian di masa globalisasi disebut sebagai perekonomian berbasis pengetahuan.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang faktor pendorong globalisasi pada yomemimo.com/tugas/5696569
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 14 Aug 22