Berikut ini adalah pertanyaan dari gajahmada7154 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nilai sembilan yang diperoleh murid tersebut memiliki angka baku senilai 0,3.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Angka baku merupakan salah satu bentuk standardisasi dalam statistika. Nilai ini memberikan gambaran seberapa jauh data menyimpang dari ukuran pemusatan data (dalam hal ini, rata-rata). Ukuran seberapa jauh menyimpangnya data tersebut menggunakan kelipatan dari ukuran penyebaran data (dalam hal ini, simpangan baku). Angka bakuatau Zscore dilambangkan dengan Z dan dirumuskan sebagai berikut:
Z = (x-μ)/σ
dengan:
x: nilai data yang ingin dihitung angka bakunya
μ: rata-rata
σ: simpangan baku/standar deviasi
Dari rumus, ada kemungkinan bahwa Z bernilai negatif saat nilai x lebih kecil daripada μ. Jadi, ada penyimpangan positif dan penyimpangan negatif dari data. Dengan adanya pembagian dengan σ, diperoleh bukan hanya sekadar selisih atau seberapa jauh data menyimpang dari pusat data, tetapi juga jauhnya penyimpangan tersebut yang terukur dengan kelipatan dari ukuran penyebaran data.
Pada soal, diketahui μ = 7,5, σ = 5, dan x = 9. Mari hitung angka baku untuk nilai dari murid tersebut.
Z = (9-7,5)/5 = 1,5/5 = 0,3
Jadi, nilai 9 ini menyimpang secara positif 0,3 kali nilai simpangan bakunyadari nilairata-ratanya.
Pelajari lebih lanjut:
- Materi tentang Konsep Penggunaan Angka Bakudan Contohnyayomemimo.com/tugas/22844572
- Materi tentang Menghitung Nilai Rata-Ratayang DiketahuiAngka Bakunya yomemimo.com/tugas/1613264
- Materi tentang Konsep Penggunaan Angka Bakudan Contohnyayomemimo.com/tugas/22868755
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anginanginkel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Jun 22