Tolong dijawab!!! Soal ini dgn benar

Berikut ini adalah pertanyaan dari azerineefendi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong dijawab!!! Soal ini dgn benar
Tolong dijawab!!! Soal ini dgn benar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tekanan hidrostatisyang dialami ikan sebesar8000 Pa.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Air dapat memberikan tekananke segala arah pada ketinggian tertentu akibat adanyagaya gravitasidisebut sebagaitekanan hidrostatis. Semakin dalam posisi benda dari permukaan air, maka tekanan hidrostatisnya akan semakin besar. Tekanan hidrostatis dipengaruhi oleh ketinggian zat cair, massa jenis zat cair, dan percepatan gravitasi.

Diketahui:

  • ρ air = 1 g/cm³ = 1000 kg/m³
  • g = 10 m/s²
  • h (ketinggian permukaan air) = 120 cm – 30 cm = 90 cm
  • h (ketinggian ikan) = 90 cm – 40 cm = 80 cm = 0,8 m (kedalaman dihitung dari permukaan air sampai titik ikan berada)

Ditanya: P...?

Jawab:

P = ρ x g x h

P = 1000 kg/m³ x 10 m/s² x 0,8 m

P = 8000 kg/ms²

P = 8000 Pa

Jadi, tekanan hidrostatisyang dialami ikan di dalam air sebesar8000 Pa.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentangtekanan hidrostatisyomemimo.com/tugas/20939675, yomemimo.com/tugas/5759172, yomemimo.com/tugas/41013685

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh septipuji dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22