Anak laki-laki itu merasa kasihan setiap kali menyaksikan si lelaki

Berikut ini adalah pertanyaan dari GamaTaufaniAnjayani pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Anak laki-laki itu merasa kasihan setiap kali menyaksikan si lelaki tua itu pulang dari laut setiap hari dengan perahu kosong. Ia pun selalu datang untuk menolongnya membawakan gulungan tali atau kait besar dan kait kecil, serta layar yang sudah tergulung di tiang perahu. Layar itu bertambal karung gandum dan kalau tergulung di tiang tampak seperti panji-panji. Pengarang menggambarkan watak tokoh anak laki-laki dalam kutipan cerita tersebut melalui….A. Pelukisan perilaku tokoh
B. Paparan langsung oleh pengarang
C. Pelukisan bentuk fisik tokoh
D. Pelukisan tempat tinggal tokoh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.) Pelukisan perilaku tokoh

Penjelasan:

jika kita berperilaku maka akan terlihat watak kita yang sebenarnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kpoperselite dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22