Q Kinanti menjahit taplak meja bentuknya bundar dengan d =

Berikut ini adalah pertanyaan dari Zeoonc01 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

QKinanti menjahit taplak meja bentuknya bundar dengan d = 1,4 m. Setelah selesai jika diukur berapa keliling lingkaran taplak meja tersebut …
a. 3,5 m
b. 3,75 m
c. 4,4 m
d. 4.15 m

Pakai cara

Nt: ini yg ngomong Collab kok sama Hello Kitty, Padahal gak ngaca ;)

#SanteOM..​
Q Kinanti menjahit taplak meja bentuknya bundar dengan d = 1,4 m. Setelah selesai jika diukur berapa keliling lingkaran taplak meja tersebut …a. 3,5 mb. 3,75 mc. 4,4 md. 4.15 mPakai cara Nt: ini yg ngomong Collab kok sama Hello Kitty, Padahal gak ngaca ;) #SanteOM..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

BANGUN DATAR

D : 1,4 M

R : 1,4/2

: 0,7 M

K : ....?

K : 2πr

K : 2 × 22/7 × 0,7

K : 4,4 m » c.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh siskabrenda3gmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22