60. jenis asesmen otentik yang paling tepat untuk mengukur keterampilan

Berikut ini adalah pertanyaan dari maulanaalanAlan4416 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

60. jenis asesmen otentik yang paling tepat untuk mengukur keterampilan siswa dalam melukis lingkaran luar segitiga adalah....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jenis assesment otentik yang paling tepat untuk mengukur keterampilan siswa dalam melukis lingkaran luar segitiga adalah penilaian produk.

Pembahasan

Assesment otentik atau penilaian hasil belajar siswa oleh pendidik adalah proses pengumpulan dan pengolahan informasi dalam menentukan hasil pencapaian belajar siswa. Penilaian hasil belajar dapat dilakukan dengan 7 cara yaitu sebagai berikut.

  1. Penilaian unjuk kerja
  2. Penilaian sikap
  3. Penialaian tertulis
  4. Penilaian proyek
  5. Penilaian produk
  6. Penilaian portofolio
  7. Penilaian diri

Jenis penilaian yang paling tepat untuk mengukur keterampilan siswa dalam melukis lingkaran luar segitiga adalah penilaian produk. Penilaian produk adalah penilaian terhadap penguasaan keterampilan dan kualitas yang dimiliki oleh peserta didik dalam membuat suatu produk. Selain itu, penilaian ini juga meliputi penilaian kemampuan siswa dalam proses pembuatan produknya.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang penilaian otentik pada link yomemimo.com/tugas/50875662

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22