Q. 15 × 13 Nt : Ter Rey Bong Rey Bong (

Berikut ini adalah pertanyaan dari B4DG1RL pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Q.

15 × 13

Nt : Ter Rey Bong Rey Bong
( ꈍᴗꈍ)
Q.
15 × 13
Nt : Ter Rey Bong Rey Bong
( ꈍᴗꈍ)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

PENDAHULUAN :

✿ Perkalian adalah operasi matematika penskalaan satu bilangan dengan bilangan lain, Perkalian disimbolkan tanda (×) atau tanda (.)

PENYELESAIAN :

15 × 13 = 195

15

13 ×

45

15 +

195

KESIMPULAN :

15 × 13 = 195

PELAJARI LEBIH LANJUT :

yomemimo.com/tugas/47404656

yomemimo.com/tugas/47435239

DETAIL JAWABAN :

❐ Kelas : 2

❐ Mapel : Matematika

❐ Materi : Operasi hitung Bilangan

❐ Kategorisasi : 3.2.1

❐ Kata kunci : Perkalian 15 × 13

Pendahuluan ●○●○●○●○●○●○●○PendahuluanPenjumlahan adalah Penambahan sekelompok bilangan atau lebih menjadi suatu bilangan yang disebut jumlah,Pertambahan dilambangkan Simbol (+).Contoh= 2 + 2 + 2 + 2 + 2= 4 + 2 + 2 + 2= 6 + 2 + 2= 8 + 2= 10◽PenguranganPengurangan adalah penghilang suatu bilangan atau angka disebut kurang, Pergurangan dilambangkan Simbol (-).Contoh= 10 - 2 - 2 - 2 - 2= 8 - 2 - 2 - 2= 6 - 2 - 2= 4 - 2= 2◽PembagianPembagian adalah pengurangan secara berulang sampai nilai atau bilangan habis, Pembagian dilambangkan Simbol (÷).Contoh= 6 ÷ 2= 6 - 2 - 2 - 2= 4 - 2 - 2= 2 - 2= 0Jadi= 6 ÷ 2= 3karena= 2 × .... = 6= 2 × 3 = 6◽PerkalianPerkalian adalah penjumlahan berulang,Perkalian dilambangkan Simbol (×).Contoh= 6 × 4= 6 + 6 + 6 + 6= 12 + 6 + 6= 18 + 6= 24◾Aturan - Aturan Operasi Bulat1. Kerjakan terlebih dahulu dalam kurung (...).2. dahulukan Perkalian ( × ) Setelah itu Pembagian ( ÷ ).3. Lalu baru mengerjakan Pertambahan ( + ) lalu Pengurangan ( - ).◾Rumus-Rumus Operasi bilangan bulat[Operasi penjumlahan bilangan bulat]◽(+) + (+) = (+)◽(-) + (-) = (-)◽(+) + (-) = Tergantung nilai bilangan◽(-) + (+) = Tergantung nilai bilangan[Operasi pengurangan bilangan bulat]◽(+) - (+) = Tergantung nilai bilangan◽(-) - (-) = Tergantung nilai bilangan◽(+) - (-) = (+)◽(-) - (+) = (-)[Operasi Perkalian bilangan bulat]◽(+) × (+) = (+)◽(-) × (-) = (+)◽(+) × (-) = (-)◽(-) × (+) = (-)[Operasi Pembagian bilangan bulat]◽(+) ÷ (+) = (+)◽(-) ÷ (-) = (+)◽(+) ÷ (-) = (-)◽(-) ÷ (+) = (-)- Sifat² Operasi Penjumlahan bilangan bulat -a. Sifat tertutupContoh :6 + ( -4 ) = 26 bilangan bulat negatif 4 bilangan bulat dan 2 jika bilangan bulat berdasarkan contoh diatas ternyata sembarang bilangan bulat jika dijumlahkan menghasilkan bilangan bulat juga maka pada operasi penjumlahan bilangan bulat berlaku Sifat tertutupb. Sifat komutatifContoh :( -4 ) + 7 = 3 }7 + ( -4 ) = 3 } [ ( -4 ) + 7 = 7 + ( -4 )berdasarkan Contoh diatasUntuk Sembarang bilangan bulat a dan b,berlaku:a + b = b + a,hal ini disebut Sifat komutatif penjumlahan.c. Sifat AssosiatifContoh :[ 5 + (-7) ] + 8 = -2 + 8 = 6}5 + [ (-7) + 8 ] = 5 + 1 = 6} [5+(-7)]+8= 5+[-7+8]berdasarkan contoh diatasuntuk sebarang bilangan bulat a, b dan c berlaku:(a + b) + c = a + (b + c),hal ini disebut Sifat Assosiatif penjumlahan.d. Penjumlahan dengan nolContoh :1. 6 + 0 = 62. 0 + 12 = 123. (-5) + 0 = -54. 0 + (-10) = -10berdasarkan Contoh diatas ternyata setiap bilangan bulat ditambah dengan nol hasilnya bilangan itu sendiri,maka berlaku:Untuk Sembarang bilangan bulat a,berlaku a + 0 = 0 + a = a0 disebut Unsur identitas penjumlahan.●○●○●○●○●○●○●○Pembahasan = 15 × 13= 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 30 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 45 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 60 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 75 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 90 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 105 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15 = 120 + 15 + 15 + 15 + 15 + 15= 135 + 15 + 15 + 15 + 15= 150 + 15 + 15 + 15= 165 + 15 + 15= 180 + 15[tex]\colorbox{pink}{=\:195}[/tex]●○●○●○●○●○●○●○Pelajari lebih lanjut ♦ Cara & Rumus Operasi bilangan bulathttps://brainly.co.id/tugas/16597821https://brainly.co.id/tugas/16597821♦ Contoh Soal Operasi bilangan bulathttps://brainly.co.id/tugas/11185968https://brainly.co.id/tugas/11185968●○●○●○●○●○●○●○Detail Jawaban❐ kelas : Vl❐ mapel : matematika❐ materi : Operasi hitung bilangan bulat❐ kata kunci : Operasi Perkalian❐ kode kategorisasi : 6.2.1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh staralya78 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 07 Apr 22