Sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan luas 140 m² berbentuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari dika3186 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan luas 140 m² berbentuk persegi panjang jika selisih panjang dan lebar 4 m, maka panjang diagonal bidang tanah tersebut adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Panjang diagonal bidang tanah yang berbentuk persegi panjang dengan luas 140 m² dan selisih antara panjang dan lebarnya 4 m adalah 2√74 m.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui: L persegi panjang = 140 m²

                 p - l = 4 m

                  p = l + 4 m

Ditanya: Berapa panjang diagonal persegi panjang tersebut?

Jawab:

L tanah = 140 m²

Luas persegi panjang = panjang x lebar

L = p x l

140 m² = (l + 4) x l

140 = l² + 4l

⇒ l² + 4l - 140 = 0

Akar-akar kuadrat dari persamaan tersebut adalah 14 dan 10. nilai 140 = negati dan hasil penjumlahan akar-akar harus sama dengan 4 maka akar-akarnya adalah

(l+14) (l-10) = 0

Jadi akar-akar dari persamaan

l² + 4l - 140 = 0

⇒ (l + 14) (l-10) = 0

l = -14 atau l = 10

Nilai -14 ukuran tidak mungkin maka bisa kita abaikan.  

Maka nilai l = 10 m kita masukkan ke persamaan p = l + 4 m

⇒ p = 10 m + 4 m = 14 m

Kita tentukan panjang diagonal persegi panjang dengan teorema Pythagoras karena diagonal sama dengan sisi miring segitiga siku-siku.

d = \sqrt{p^2 + l^2}

d = \sqrt{(14 m)^2 + (10 m)^2}

d = \sqrt{196 m^2 + 100 m^2}

d = \sqrt{296 m^2}  

d = \sqrt{4 x 74 m^2}

d = 2√74 m

Jadi panjang diagonal tanah dengan luas 140 m² adalah 2√74 m.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang cara menghitung diagonal persegi panjang yomemimo.com/tugas/22546978

2. Materi tentang cara menentukan panjang diagonal persegi panjang yomemimo.com/tugas/4566608

-----------------------------

 

Detil Jawaban  

Kelas : 8 SMP

Mapel : Matematika

Bab : Teorema Pythagoras

Kode : 8.2.4

Kata Kunci : bangun ruang, persegi panjang, diagonal persegi panjang, Pythagoras

Jawab:Panjang diagonal bidang tanah yang berbentuk persegi panjang dengan luas 140 m² dan selisih antara panjang dan lebarnya 4 m adalah 2√74 m.Penjelasan dengan langkah-langkah:Diketahui: L persegi panjang = 140 m²                  p - l = 4 m                  p = l + 4 mDitanya: Berapa panjang diagonal persegi panjang tersebut?Jawab:L tanah = 140 m²Luas persegi panjang = panjang x lebarL = p x l140 m² = (l + 4) x l 140 = l² + 4l⇒ l² + 4l - 140 = 0Akar-akar kuadrat dari persamaan tersebut adalah 14 dan 10. nilai 140 = negati dan hasil penjumlahan akar-akar harus sama dengan 4 maka akar-akarnya adalah(l+14) (l-10) = 0Jadi akar-akar dari persamaanl² + 4l - 140 = 0⇒ (l + 14) (l-10) = 0l = -14 atau l = 10Nilai -14 ukuran tidak mungkin maka bisa kita abaikan.  Maka nilai l = 10 m kita masukkan ke persamaan p = l + 4 m⇒ p = 10 m + 4 m = 14 mKita tentukan panjang diagonal persegi panjang dengan teorema Pythagoras karena diagonal sama dengan sisi miring segitiga siku-siku.d = [tex]\sqrt{p^2 + l^2}[/tex]d = [tex]\sqrt{(14 m)^2 + (10 m)^2}[/tex]d = [tex]\sqrt{196 m^2 + 100 m^2}[/tex]d = [tex]\sqrt{296 m^2}[/tex]  d = [tex]\sqrt{4 x 74 m^2}[/tex]d = 2√74 mJadi panjang diagonal tanah dengan luas 140 m² adalah 2√74 m.Pelajari lebih lanjut1. Materi tentang cara menghitung diagonal persegi panjang https://brainly.co.id/tugas/225469782. Materi tentang cara menentukan panjang diagonal persegi panjang https://brainly.co.id/tugas/4566608-----------------------------  Detil Jawaban  Kelas : 8 SMPMapel : MatematikaBab : Teorema PythagorasKode : 8.2.4Kata Kunci : bangun ruang, persegi panjang, diagonal persegi panjang, Pythagoras

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bintarifr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 Jul 19