Sebuah fungsi kuadrat memiliki nilai a positif , maka bentuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari bagus8943 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah fungsi kuadrat memiliki nilai a positif , maka bentuk parabola dari grafik fungsi kuadrat tesebut adalah.... *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Karena nilai a positif atau a>0 maka parabola akan membuka ke atas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Bentuk umum persamaan parabola, yaitu:

y = ax^{2} +bx+c

Nilai a menentukan seberapa cembung serta cekungnya parabola.

  • Jika nilai a>1 atau nilai a positif maka parabola akan membuka ke atas.
  • Sedangkan jika nilai a<1 atau nilai a negatif maka parabola akan membuka ke bawah.

Nilai b menentukan letak sumbu simetri dalam parabola.

  • Jika nilai b>0 maka sumbu simetri berada di sebelah kiri.
  • Namun jika nilai b<0 maka sumbu simetri berada di sebelah kanan.

Nilai c dalam parabola menentukan letak titik potong dengan sumbu y.

  • Jika nilai c>0 maka titik potong parabola dengan sumbu y berada di atas bidang kartesius.
  • Namun jika c<0 maka titik potong parabola dengan sumbu simetri berada di sebelah bawa kartesius.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang parabola pada yomemimo.com/tugas/12710179

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22