Burhan membuat kerangka berbentuk kubus yang terbuat dari aluminium dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwiaryantii67 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Burhan membuat kerangka berbentuk kubus yang terbuat dari aluminium dengan ukuran lebar 50 cm, panjang 60 cm dan tinggi 80 cm. jika harga 1 m² aluminium Rp 20.000, 0 0 maka biaya minimal yang diperlukan untuk membeli aluminium tersebut adalah...A.Rp.52.000,00
B.Rp.56.000,00
C.Rp.58.000,00
D.Rp.60.000,00​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Balok memiliki 12 rusuk untuk membentuk kerangkanya. Total biaya kerangka tersebut adalah Rp152.000,-.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Balok merupaan bangun ruang tiga dimensi yang terbentuk dari tiga pasang persegi atau persegi panjang yang memiliki paling tidak satu pasang sisi yang memiliki ukuran berbeda. Balok sendiri dikenal memiliki 6 buah sisi, 12 buah rusuk dan 8 titik sudut.

Sifat Balok

-  Ada 6 sisi yang berupa 4 sisi berbentuk persegi panjang dan 2 sisi lain berbentuk persegi.

- Ada 12 rusuk dengan 8 pasang rusuknya yang sama panjang.

- Ada 8 sudut.

- Ada 12 garis diagonal bidang/sisi dan 4 garis diagonal ruang.

- Ada 6 bidang diagonal.

Rumus Balok

Volume = p x l x t

Luas permukaan = 2 (p x l) + 2 (p x l) + 2 (t x l)

Diketahui:

panjang = 60 cm

lebar = 50 cm

tinggi = 80 cm

harga 1 m2 alumunium=Rp20.000

Ditanya:

Biaya minimal untuk membeli alumunium kerangka?

Jawab:

Kerangka yang dibutuhkan:

4 x panjang = 4 x 60 cm = 240 cm

4 x lebar = 4 x 50 cm = 200 cm

4 x tinggi = 4 x 80 cm = 320 cm

Total kerangka = 760 cm = 7,6 meter

Kebutuhan alumunium = 7,6 m x Rp20.000/m = Rp152.000,-

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang balok :

yomemimo.com/tugas/15379007?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Sep 22