berikan contoh berupa peristiwa seseorang yang mengakui dirinya beriman1.secara niat2.secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari zumrotula87 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan contoh berupa peristiwa seseorang yang mengakui dirinya beriman1.secara niat
2.secara lisan
3.secara perbuatan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Secara Niat:

Maksudnya, ia selalu memiliki niat yang baik kepada orang orang di sekitarnya dan tidak pernah memiliki niat jahat.

2.Secara lisan:

Lisan adalah omongan. artinya, Orang itu tidak pernah berkata yang kotor (kasar). Dan juga, Orang ini selalu menggunakan mulutnya hanya untuk mengatakan yang baik.

3.Secara perbuatan:

Orang ini tidak pernah melakukan yang jahat seperti mencuri, mendorong teman, dll.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nesearn669 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Dec 22