Kuadrat sempurna dari 2x²+12x5=x²-40 adalah?

Berikut ini adalah pertanyaan dari dimassmaradhana2008 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kuadrat sempurna dari 2x²+12x5=x²-40 adalah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban

A) Rumus ABC :

X₁ = -3 + √14

X₂ = -3 - √14

B) Kuadrat Sempurna

X₁ = √14 - 3

X₂ = -√14 - 3

Pembahasan

→ Cara menyelesaikan akar PK

Ada 3 cara yang bisa menyelesaikan akar PK :

Memfaktorkan

Melengkapi kuadrat sempurna

Rumus ABC

~~Bagaimana cara memakai (memfaktorkan),(kuadrat sempurna),(Rumus ABC) ?~~

Simak penjelasan berikut :

Memfaktorkan

Cara memfaktorkan, dengan cara memfaktorkan. Cara ini sangat mudah untuk dipakai (karena cara yang sangat simple).

Contoh soal :

⇒ x² - 4x - 12 = 0

Cara memfaktorkan :

faktor dari -12, yang hasilnya -4

Faktor dari -12 :

1 x (-12) ⇔ 1 + (-12) = -11

2 x (-6) ⇔ 2 + (-6) = -4 ←(kita pakai yang ini)

3 x (-4) ⇔ 3 + (-4) = -1

-3 x 4 ⇔ -3 + 4 = 1

-2 x 6 ⇔ -2 + 6 = 4

-1 x 12 ⇔ -1 + 12 = 11

Langkah - Langkah :

(x - 6)(x + 2) = 0

x1 = 6 || x2 = -2 <--- Hasil x1 dan x2

cara menghitung x1/x2 :

⇒ x1 = x - 6 = 0

x1 = 0 + 6

x1 = 6 <----- Pindah ruas (jadi positif)

Melengkapi Kuadrat Sempurna

Cara kuadrat sempurna agak rumit atau panjang, tetapi bisa dipendekkan/disederhanakan. Cara kuadrat sempurna :

°Rumus kuadrat sempurna :

a + b + ( ¹/₂ . b)² = c + ( ¹/₂ . b)²

Contoh soal :

⇔ x² + 4x - 12 = 0

A = 1 || B = 4 || C = -12

→ x² + 4x + ( ¹/₂ . 4)² = 12 + ( ¹/₂ . 4)²

x² + 4x + (2)² = 12 + (2)²

x² + 4x + 4 = 12 + 4

(x + ¹/₂ b)² = 16

(x + 2)² = 16

x + 2 = ±√16

x + 2 = ±4

↓↓

x1 ambil yang positif

x2 ambil yang negatif

→ x1 = 4 - 2 = 2

x2 = -4 - 2 = -6

~~Kenapa 2 nya negatif bukan positif ?~~

karena 2 nya pindah ruas : ↓↓ Lihat

⇒ x + 2 = 4

x = 4 - 2 = 2 ⇔ pindah ruas :)

````Cara cepat memakai kuadrat sempurna :````

Langsung ke tengah :

(a + ¹/₂ b)² = c + ( ¹/₂ b)²

Contoh soal :

⇔ x² - 7x - 18 = 0

A = 1 || B = -7 || C = -18

[/tex]

X₁ (ambil yang positif) = ¹¹/₂ + ⁷/₂ = ¹⁸/₂ = 9

X₂ (ambil yang negatif) = -¹¹/₂ + ⁷/₂ = -⁴/₂ = -2

Rumus ABC

Cara rumus abc bisa dipakai PK apa saja walaupun nanti hasilnya akar imajiner.

RUMUS ABC = x₁,₂

Contoh soal :

⇔ x² - 3x - 10 = 0

Langkah - langkah :

Tentukan a,b,c terlebih dahulu

→ A = 1 || B = -3 || C = -10

X₁ (ambil yang positif) =

X₂ (ambil yang negatif) =

↓↓

X₁ = 5

X₂ = -2

~~Setelah pembahasan diatas↑↑ Sekarang selesakan soal :~~

Soal :

⇔ x² + 6x - 5 = 0

A = 1 || B = 6 || C = -5

A) Rumus ABC

x₁,₂

↓↓

X₁ =

X₂ =

↑↑

dibagi 2

X₁ =

X₂ =

Jadi X₁ & X₂ :

X₁ = -3 + √14

X₂ = -3 - √14

B) Kuadrat Sempurna

A = 1 || B = 6 || C = -5

(x + ¹/₂ . 6)² = 5 + (¹/₂ . 6)²

(x + 3)² = 5 + (3)²

(x + 3)² = 5 + 9

(x + 3)² = 14

x + 3 = ±√14

X₁ = √14 - 3

X₂ = -√14 - 3

Pelajari materi lebih lanjut :

Tentang tentukan akar akar persamaan kuadrat :

yomemimo.com/tugas/2043095

Tentang tentukan akar persamaan kuadrat dengan 3 cara yang telah dipelajari :

yomemimo.com/tugas/16766944

yomemimo.com/tugas/17147502

Detail Tambahan

Kelas : 9

Mapel : Matematika

Kode : 9.2.9

Materi : Persamaan Kuadrat

Penjelasan dengan langkah-langkah:

maaf ya ini bukan copy tapi saya udh pernah dapat jawaban kaya gini makasih atas perhatiannya

TERIMA KASIH

20

4,7

(12 pilih)

Masuk untuk menambahkan komentar

Sedang mencari solusi jawaban Matematika beserta langkah-langkahnya?

Pilih kelas untuk menemukan buku sekolah

Kelas 4

Kelas 5

Kelas 6

Kelas 7

Kelas 8

Kelas 9

Kelas 10

Kelas 11

Kelas 12

Iklan

Jawaban

7 orang merasa terbantu

author link

bonbonunyu

Si Hebat

654 jawaban

410.1 rb orang terbantu

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

cara faktor :

x ^ 2 - x - 6 = 0

x ^ 2 - 3x + 2x - 3.2 = 0

x (x - 3) + 2(x - 3) = 0

(x-3)(x+2) = 0

x = 3 atau x=-2

cara melengkapkan kuadrat sempurna:

terlampir

TERIMA KASIH

7

4,4

(5 pilih)

Masuk untuk menambahkan komentar

Iklan

Ada pertanyaan lain?

CARI JAWABAN LAINNYA

TANYAKAN PERTANYAANMU

Pertanyaan baru di Matematika

1. 1,3 × 2,4. = 2. 5/9 ÷ 2/3. = 3.⅘ ÷ 0,5. = 4. 2 ⅖ ÷ 4/15= 5. 1 ⅓ × ¼. = Tolong dijawab serta Caranya besok harus dikumpulkan

sebuah persegi panjang memiliki panjang 9,5cm dan luas 45,2cm persegi. berapakah lebar persegi panjang tersebut?

tolong dibantu ya, pusing banget sm MTK. dimohon jangan kasih jawaban yg tidak jelass

X ។ = 4 9 Akar-akar persamaan kuadrat 8x² - 14 = -11 menggunakan kuadrat adalah rumus

Setiaphariseorangtukangtenundapatmenenunkainse panjang20 meter, maka waktu yang dibutuhkan 4 untuk menenun kain sepanjang 20 meter adalah ... hari.

tolong bantu soal matematika

26/8 + 1,5 = 5/6 + 0,8 =

suatu fungsi kuadrat melalui titik (0,-3),(1,-2) dan (2,3).tentukan rumus fungsi kuadrat tersebut!

4per9 dibagi 3 1per3=

q !!!! 3 ! =..........

Sebelumnya

Berikutnya

Tany

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keyziazivara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22