13. Jarak rumah Dana dan Faiz 11 km. Dana bersepeda

Berikut ini adalah pertanyaan dari VaraChan02 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

13. Jarak rumah Dana dan Faiz 11 km. Dana bersepeda dari rumah menuju rumah Faiz dengan kecepatan rata-rata 10 km/jam. Dua belas menit kemudian, pada jalur yang sama Faiz bersepeda menuju rumah Dana dengan kecepatan rata-rata 8 km/jam. Mereka berpapasan pada jarak... dari rumah Dana. A. 2 km B. 4 km C. 5 km D. 7 km14.Pak Andi mempunyai lahan berukuran panjang 40 m dan lebar 20 m. Pada lahan tersebut ditanami bibit jati dengan jarak tanam 4 m. Jarak tanam bibit paling tepi dengan batas tepi lahan 2 m. Banyak bibit jati pada lahan tersebut ada ... A. 66 pohon B. 54 pohon C. 50 pohon D. 48 pohon​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  • 13. Mereka berpapasan pada jarak 4 km dari rumah Dana.
  • 14. Banyak bibit jati pada lahan tersebut ada 50 pohon.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

No 13.

Diketahui :

Jarak rumah Dana dan Faiz (S₀) = 11 km

Kecepatan Faiz (V₁) = 10 km/jam

Kecepatan Dana (V₂) = 8 km/jam

Faiz berangkat setelah 12 menit.

Ditanya :

Jarak mereka berpapasan dari rumah Dana.

Penyelesaian :

  • Menentukan jarak tempuh setelah 12 menit

t = 12 menit = ¹²/₆₀ jam = ¹/₅ jam

S₁ = V₁ × t

   = 10 km/jam × ¹/₅ jam

   = 2 km

  • Menentukan waktu berpapasan

\begin{aligned} t_{berpapasan} & = \frac{S_0 - S_1}{V_1 + V_2} \\ & = \frac{(11 - 2)\ km}{(10 + 8)\ km/jam} \\ & = \frac{9}{18} \ jam\\ & = \frac{1}{2}\ jam\end{aligned}

  • Menentukan jarak mereka berpapasan dari rumah Dana

Jarak = V₂ × t berpapasan

         = 8 km/jam × \frac{1}{2} jam

         = 4 km

Jadi jarak mereka berpapasan dari rumah Dana adalah 4 km.

Jawaban : B.

No 2.

Diketahui :

Panjang lahan = 40 m.

Lebar lahan = 20 m.

Jarak bibit pohon = 4 m.

Jarak tanam batas tepi lahan = 2 m.

Ditanya :

Banyak bibit jati pada lahan.

Penyelesaian :

  • Menentukan panjang dan lebar yang ditanami bibit

p = (40 - 2 - 2) m = 36 m

l = (20 - 2 - 2) m = 16 m

  • Menentukan banyak pohon yang ditanami

Banyak = banyak panjang × banyak lebar

            = (36 : 4 + 1) × (16 : 4 + 1)

            = 10 × 5

            = 50

Jadi banyak bibit jati pada lahan tersebut ada 50 pohon.

Jawaban : C

Pelajari lebih lanjut

Menentukan pukul mereka akan berpapasan → yomemimo.com/tugas/26544142

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22