(1) DPD dapat mengajukan rancangan undang undang (RUU) berkaitan dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggunnuraini2021 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

(1) DPD dapat mengajukan rancangan undang undang (RUU) berkaitan dengan perimbangan pusat dan daerah kepada DPR untuk disetujui bersama antara DPR dan Presiden. Akan tetapi, diketahui RUU tersebut direvisi dan diajukan kembali pada masa sidang berikutnya. Hal ini menunjukkan peran Pancasila sebagai....a. Papan uji bagi perundang-undangan Indonesia.
b. Hukum dasar negara.
c. Hukum tertinggi.
d. Dasar hukum.

(2) Seseorang yang beragama Nasarani ikut mengatur ketertiban kendaraan ketika saudara muslim mereka melaksanakan Sholat Idul fitri di suatu kota. Hal ini merupakan perilaku yang tepat dalam menjunjung tinggi nilai....
a. Ketuhanan.
b. Kemanusiaan.
c. Persatuan Indonesia.
d. Kerakyatan.

kalo bisa jawab nya yg benar ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. B ( Hukum dasar negara)

2. C ( Persatuan Indonesia)

Penjelasan:

Semoga bermanfaat dan jangan lupa jadikan jawaban terbaik ya

#Semangat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lindawatiwati85 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Nov 22