Berikut ini adalah pertanyaan dari nparsanda pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tyas mengikuti 9 kali ulangan mendapat rata-rata 80. Apabila 10 kali ulangan rata-rata menjadi 82. Nilai ulangan Tyas yang terakhir adalah 100 (Opsi D).
Penjelasan dengan langkah-langkah
Rata-ratadalam pengolahan data atau biasa disebut denganmean adalah suatu ukuran yang digunakan untuk menggambarkan nilai tengah atau nilai tipikal dari sejumlah data yang diberikan. Mean diperoleh dengan menjumlahkan semua nilai data dan kemudian membaginya dengan jumlah total data yang ada. Rumus untuk menghitung nilai rata-rata adalah sebagai berikut.
Diketahui :
- Rata-rata 9 kali ulangan = 80
- Rata-rata 10 kali ulangan = 82
Ditanyakan : Nilai ulangan terakhir
Langkah 1
Kita cari terlebih dahulu jumlah nilai Tyas untuk 9 kali ulangan, yaitu :
Langkah 2
Kita misalkan nilai ulangan terakhir sebagai y, lalu masukkan ke persamaan dengan rata-rata ulangan 10 kali :
Kesimpulan :
Jadi, Nilai ulangan Tyas yang terakhir adalah 100 (Opsi D).
Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang menghitung nilai median pada: yomemimo.com/tugas/20830203
- Materi tentang menghitung median melalui grafik histogram pada: yomemimo.com/tugas/9384116
- Materi tentang menghitung nilai median pada: yomemimo.com/tugas/13150987
Detail Jawaban
Kelas: VI
Mapel: Matematika
Bab: Penyajian Data dan Pengolahan Data
Kode: 6.2.5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AdhidMGL dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 05 Jul 22