Bagaimana perkembangan kondisi perdagangan antar pulau yang ada di Indonesiapliiss

Berikut ini adalah pertanyaan dari naya2099 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana perkembangan kondisi perdagangan antar pulau yang ada di Indonesiapliiss jawaban yang lengkap dan panjang yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Indonesia adalah negara yang berbentuk kepulauan. Kondisi ini menjadikan wilayah Indonesia sangat mengantungkan diri pada perdagangan antar pulau. Kondisi perdagangan antar pulau di Indonesia dalam kondisi yang sudah baik hal ini karena kondisi prasarana pendukung dan kebijakan pemerintah sudah sangat menguntungkan dalam perdagangan antar pulau. Contohnya pembangunan fasilitas pelapuhan dan kebijakan tol laut sangat mendukung dalam perdagangan antar pulau. Faktor utama terjadinya perdagangan antar pulau salah satunya disebabkan karena adanya perbedaan dalam kebutuhan. Misalkan wilayah DKI Jakarta membutuhkan sapi namun Jakarta belum bisa mencukupi kebutuhannya. Oleh karena itu melakukan perdagangan antar pulau dengan wilayah penghasil sapi seperti wilayah NTT.

Oleh karena itu, dapat disipulkan bahwa kondisi perdagangan Indonesia sudah baik dan faktor utama perdagangan internasional karena perbedaan kebutuhan antar wilayah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikhomah62 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22