Buatlah cerpen tiga paragraf yang mengandung majas simile metafora dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari santikap598 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah cerpen tiga paragraf yang mengandung majas simile metafora dan personifikasi​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

SEMUT DAN RAJA HUTAN Jaman dahulu ada seekor semut dan Raja hutan yang hidup disebuah hutan belantara.Semut yang bertubuh kecil sangat ramah dan baik hati dengan teman-teman lainnya yang hidup dihutan tersebut.

Disisi lain,sang Raja hutan sangat sombong dan merasa dirinya hebat.Tubuhnya yang besar seolah menjadi sebuah kebanggaan tersendiri untuk dirinya. Dia sering berkoar dan memindas hewan lainnya yang adsla dihutan tersebut.

Suatu ketika,Hujan turun dengan lebat,pohon-pohon dihutanpun banyak yang tumbang dan bersandar dikaki langit yang sedang kaku, untuk mereka mencari perlindungan.Tiba-tiba air datang dan merendam kawasan hutan itu.

Sang raja hutan merasa kebingungan mencari tempat untuk berlindung. Dia melihat pohon-pohon disekitarnya seolah menertawakannnya.Dia sadar bahwa dia selama ini sangat congkak karena merasa hebat dengan tubuh besar yang dimilikinya. Namun penyesalan sudah terlambat,air yg datang laksana air bah,telah menenggelamkannya hingga kedasar bumi.Disisi lain,sang semut bisa menyelamatkan diri karena memanjat ke atas dedaunan.

MAJAS METAPORA

-sang raja hutan MAJAS PERSONIFIKASI

-Dia melihat pohon-pohon disekitarnya seolah menertawakannya

MAJAS HIPERBOLA

-Telah menenggelamkannya hingga kedasar bumi -Bersandar dikaki langit yang sedang kaku.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grizelyn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23