Berikut ini adalah pertanyaan dari sofiechristabel53 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
mohon bantuannya kakak kakak ^^
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawaban: dan penjelasan:
- Makna yang terkandung dalam sila ke-4 Pancasila adalah
Setiap warga negara memiliki kedudukan yang sama.
Setiap warga negara harus selalu mengutamakan musyawarah untuk mufakat dalam menyelesaikan suatu persoalan bersama.
Arti dan Makna Sila Kerakyatan yang
Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan
dalam Permusyawaratan Perwakilan:
- Hakikat sila ini adalah demokrasi.
- Permusyawaratan, artinya
mengusahakan putusan bersama
secara bulat, baru sesudah itu
diadakan tindakan bersama.
- Dalam melaksanakan keputusan
diperlukan kejujuran bersama.
- Arti dan Makna Sila Keadilan Sosial
bagi Seluruh Rakyat Indonesia :
- Kemakmuran yang merata bagi
seluruh rakyat dalam arti dinamis dan
meningkat.
- Seluruh kekayaan alam dan
sebagainya dipergunakan bagi
kebahagiaan bersama menurut
potensi masing-masing.
- Melindungi yang lemah agar kelompok
warga masyarakat dapat bekerja
sesuai dengan bidangnya.
Makna sila ke-5 Pancasila:
1. Pemerataan kemakmuran bagi seluruh rakyat Indonesia.
2. Kebijakan berorientasi pada pengurangan kesenjangan masyarakat.
3. Redistribusi kekayaan secara adil kepada masyarakat banyak.
4. Negara berpihak pada mayoritas rakyat jelata yang lemah.
5. Negara melindungi setiap warga negara untuk mendapat penghidupan yang layak.
jawaban no 2
- jika tidak menerapakan sila ke 4
terjadi perselisihan karena tidak menghargai pendapat orang lain.
keputusan musyawarah akan sulit ditentukan.
- jika tidak menerapkan sila ke 5
Akibatnya yaitu:
1. Akan banyak pertentangan di Indonesia.
2. Ketidakadilan mulai merajalela.
3. Setiap orang memperlakukan orang lain secara tidak adil.
4. Terciptanya perkelahian karena tidak memiliki rasa keadilan
SELAMAT BELAJAR
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh izzaaulia695 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 26 Oct 22