Help soal ipa klas 8 materi getaran​

Berikut ini adalah pertanyaan dari SanaTw12 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Help soal ipa klas 8 materi getaran​
Help soal ipa klas 8 materi getaran​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: C. Periode ayunan I lebih kecil dari periode ayunan II

Mengapa hal tersebut bisa terjadi?

Kalau kita pahami dari pengertian periode, periode adalah waktu yang dibutuhkan bandul untuk membuat satu kali getaran.

Kemudian, kita coba tinjau dari rumus periode bandul yang lebih kompleks:

T=2π \sqrt{ \frac{l}{g} }

T=Periode Bandul

l=Panjang bandul

g=Percepatan gravitasi (9,8m/s²)

•Di soal yang menjadi pembeda antara bandul I dan bandul II adalah amplitudonya.

Amplitudo adalah simpangan terjauh yang dialami oleh bandul. (Untuk memahami ini silahkan browsing di internet: Apa itu amplitudo?)

•Amplitudo berbanding lurus dengan panjang gelombang.

Coba kita analisis dengan rumus T.

T1 = T2

2π \sqrt{ \frac{l}{g} } =2π \sqrt{ \frac{2l}{g} }

 \sqrt{ \frac{l}{g} } =\sqrt{ \frac{2l}{g} }

Sudah bisa dilihat bahwa T2 lebih besar dibandingkan T1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Unprofesority dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 12 Jul 22