Berikut ini adalah pertanyaan dari KARTIKA3641 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Andi mengikuti kursus academic writing untuk melatih kemampuannya dalam menulis. Academic writing adalah kemampuan menulis karya ilmiah dalam bahasa inggris yang mengikuti kaidah bahasa inggris yang baik dan benar. Untuk belajar menulis dengan baik, guru meminta andi untuk menulis sebuah teks yang terdiri dari 100 kata pada minggu pertama. Kemudian pada minggu-minggu berikutnya andi harus menambahkan 20 kata untuk setiap minggu. Andi mendapat tugas untuk menulis sebuah teks yang terdiri dari 100 kata pada minggu pertama. Pada minggu-minggu berikutnya, andi harus menambahkan 20 kata setiap minggu. Andi menuliskan teks dengan jumlah kata sesuai dengan permintaan. Pada minggu ke berapakah andi menulis teks sebanyak 300 kata?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pada minggu ke 11
Penjelasan:
300 = 100 + 200
U1 = 100
Un = 200 : 20 = 10
300 = Un + 1
= 10 + 1 = 11
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kartikadstrnii12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 12 Feb 23