Diketahui deret geometri dengan suku pertama adalah 6 dan suku

Berikut ini adalah pertanyaan dari widheyeka3129 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Diketahui deret geometri dengan suku pertama adalah 6 dan suku ketiga adalah 54. jumlah lima suku yang pertama adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jumlah lima suku yang pertama pada barisan geometri adalah {\rm{ \boxed{\bold{726}}}}

\\

PENDAHULUAN

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Hai sobat Brainly! kali ini saya akan menjawab dan menjelaskan soal Matematika mengenai materi "Barisan Geometri". Yuk, simak materinya dengan baik ya, agar paham dan mengerti tentang materi yang akan saya jelaskan saat ini ㋡

꧁__________>♡♡♡<__________꧂

⟩ Barisan Geometri :

Barisan geometri merupakan barisan dari suatu bilangan secara berurutan dengan selisih tiap suku bilangan tetap/konstanta. Barisan geometri diperoleh/ditemukan dengan mengkalikan bilangan pertama dengan rasio tertentu untuk mendapatkan bilangan selanjutnya dalam operasi hitung matematika.

Rumus Barisan geometri :

  • {\rm{ \boxed{ \bold{Sn = \dfrac {a \: (r^{n} - 1)}{(r - 1)} } {}}}}

\\

PEMBAHASAN

DIKETAHUI

  • Baris deret geometri suku pertama adalah 6 dan suku ketiga adalah 54
  • U1 = 6
  • U3 = 54

DITANYA

Jumlah lima suku yang pertama adalah ...

PENYELESAIAN

\sf{ \dfrac{U_3}{U_1} = \dfrac{54}{6} }

\sf{ \dfrac{ar {}^{2} }{a} = \dfrac{54}{6} }

 \sf{\dfrac{54}{6} = \dfrac{ar {}^{2} }{a}}

 \sf{r {}^{2} = \sqrt{9} }

\sf{r = 3}

  • Mencari lima suku pertama geometri

\sf{Sn = \dfrac {a \: (r^{n} - 1)}{(r - 1)}}

\sf{S_5 = \dfrac{6 \: (3 {}^{5} - 1) }{(3 - 1)} }

\sf{S_5 = \dfrac{6 \: ((3 \times 3 \times 3 \times 3 \times 3) - 1)}{(3 - 1)}}

\sf{S_5 = \dfrac{6 \: (243 - 1)}{(3 - 1)} }

\sf{S_5 = \dfrac{6 \: (242)}{(3 - 1)} }

\sf{S_5 = \dfrac{6 \: (242)}{(3 - 1)} }

\sf{S_5 = \dfrac{1.452}{(3 - 1)} }

\sf{S_5 = \dfrac{1.452}{2} }

\sf{S_5 = 726}

\\

KESIMPULAN

Jadi, jumlah lima suku yang pertama pada barisan geometri adalah {\rm{ \boxed{\bold{726}}}}

\\

− − − − − − − − − − − − − − − − − − − − − −

PELAJARI LEBIH LANJUT

  1. Pengertian barisan geometri : yomemimo.com/tugas/11511286
  2. Materi barisan geometri : yomemimo.com/tugas/51056125
  3. Materi barisan aritmatika : yomemimo.com/tugas/51135660

− − − − − − − − − − − − − − − − − − − − − −

DETAIL JAWABAN

Kelas : IX - SMP

Mapel : Matematika

Bab : Barisan dan deret bilangan

Kode Soal : 2

Kode Kategorisasi : 9.2.2

Kata Kunci : Suku barisan geometri

Jumlah lima suku yang pertama pada barisan geometri adalah [tex]{\rm{ \boxed{\bold{726}}}}[/tex][tex]\\[/tex]PENDAHULUANAssalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Hai sobat Brainly! kali ini saya akan menjawab dan menjelaskan soal Matematika mengenai materi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvin0145 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22