Berikut ini adalah pertanyaan dari maymunah5557 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. -apa yg di maksud globalisasi A1:
Globalisasi adalah proses dimana orang-orang dan negara-negara di dunia semakin saling terkait satu sama lain, sehingga saling memerlukan dan saling mempengaruhi, dalam berbagai bidang seperti ekonomi, sosial dan budaya
-Asimilasi adalah pembauran satu kebudayaan yang disertai dengan hilangnya ciri khas kebudayaan asli sehingga membentuk kebudayaan baru. Asimilisi muncul apabila ada golongan masyarakat dengan latar belakang budaya yang berbeda begaul langsung secara intensif dengan waktu yang lama.
B.Modernisasi adalah suatu proses transformasi dari suatu perubahan ke arah yang lebih maju atau meningkat di berbagai aspek dalam kehidupan masyarakat.
C. Westernisasi adalah proses pembaratan, pengambilalihan, atau peniruan budaya barat. Segala tata cara kehidupan dalam westernisasi mengacu pada budaya dunia barat.
D.Globalisasi adalah suatu proses menyeluruh atau mendunia, dimana setiap orang tidak terikat oleh negara atau batas-batas wilayah
Penjelasan:
kalau benar jadikan jawaban terbaik ya
kalau misalnya salah saya minta maaf
jangan lupa subcribe YouTube:Kirr11
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faisalmanurung265 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Jun 22