Berikut ini adalah pertanyaan dari JustDreamUnU pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Diketahui dua buah kubus yang memiliki sisi pertama sepanjang 70 cm dan kubus ke dua memiliki sisi sepanjang 80 cm. Maka perbandingan volume kubus adalah
✧ ☛ Pembahasan ☚ ✧
➩ Pengertian
- Kubus adalah suatu jenis bangun ruang sisi datar yang semua rusuknya tersebut sama panjang, serta semua sisi tersebut sama dengan luas dan bentuk dari persegi. Kubus mempunyai 6 sisi, 12 rusuk, serta 8 titik sudut. Setelah itu kubus pun dapat disebut dengan bidang enam beraturan.
➩ Ciri - ciri
- Mempunyai rusuk sebanyak 12 buah
- Mempunyai sisi sebanyak 6 buah
- Mempunyai titik sudut sebanyak 8 buah
- Mempunyai 12 bidang diagonal sisi dengan ukuran yang sama
- Mempunyai 4 bidang diagonal ruang dengan ukuran yang sama
- Mempunyai 6 bidang diagonal yang berbentuk persegi panjang
- Mempunyai volume dan luas permukaan
- Mempunyai sebuah jaring - jaring yang dapat dirangkai dari suatu kubus tersebut yang ingin dibuat
➩ Rumus
- Mencari volume kubus
Atau
Keterangan :
s = sisi
v = volume
r = rusuk
- Mencari luas permukaan kubus
Atau
Keterangan :
Lp = luas permukaan
s = sisi
r = rusuk
- Mencari panjang luas bidang diagonal kubus
Atau
Keterangan :
BD = Bidang Diagonal
s = sisi
r = rusuk
- Mencari panjang diagonal sisi kubus
Atau
Keterangan :
DS = diagonal sisi
s = sisi
r = rusuk
- Mencari bidang diagonal ruang
Atau
Keterangan :
DR = diagonal sisi
s = sisi
r = rusuk
✧ ☛ Penyelesaian ☚ ✧
➩ Diketahui :
Sisi kubus pertama = 70 cm
Sisi kubus kedua = 80 cm
➩ Ditanya :
Perbandingan volume kubus?
➩ Jawab :
- Menentukan volume kubus pertama
- Menentukan volume kubus pertama
- Menentukan perbandingan kedua volume kubus
✧ ☛ Kesimpulan ☚ ✧
Jadi, dapat kita simpulkan bahwa perbandingan volume kubus tersebut adalah
-----------------------------------------------------------
Pelajari lebih banyak lagi tentang kubus yuk!
- Contoh soal dan jawaban panjang rusuk kubus jika diketahui volumenya : yomemimo.com/tugas/14756185
- Ciri-ciri balok dan kubus : yomemimo.com/tugas/8443175
- Materi tentang ciri-ciri bangun ruang tabung,kubus, dan prisma segitiga : yomemimo.com/tugas/9842570
-----------------------------------------------------------
Detail Jawaban
Kelas : 4 SD
Mapel : Matematika
Materi : Bab 8 - Bangun ruang dan bangun datar
Kode Kategorisasi : 4.2.8
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KemalauNurRahim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 04 Oct 22